Suara.com - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mulai membangun rumah untuk warga Cianjur yang terdampak bencana gempa bumi.
Saat ini, PUPR meminta Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Cianjur gerak cepat untuk menentukan lokasi pembangunan rumah tersebut.
Nantinya, PUPR akan membangun rumah yang tahan gempa, sehingga tidak terimbas lagi jika terjadi gempa bumi.
"Kami ingin Pemkab Cianjur segera menetapkan kawasan yang siap bangun, sehingga bisa dibangun rumah tahan gempa " ujar Direktur Jenderal Perumahan Kementerian PUPR, Iwan Suprijanto dalan keterangannya, Minggu (11/12/2022).
Dia menjelaskan, lokasi lahan yang akan dijadikan relokasi rumah korban gempa, memang kewenangan pemerintah daerah setempat.
Iwan menyebut, PUPR juga berkoordinasi dengan BNPB, Badan Geologi, dan BMKG lokasi yang ditentukan pemda apakah sudah aman dibangun rumah.
"Kami akan mengecek terlebih dahulu apakah lokasi tersebut aman dan layak untuk dibangun bangunan untuk hunian maupun infrastruktur dasar pendukung lainnya," imbuh dia.
Iwan menambahkan, proses relokasi seharusnya tidak boleh menunggu lama. Karena, saat ini warga masih menempati rumah yang tidak layak huni.
"Kam akan melihat alternatif lahan Pemda dan berkoordinasi dengan Lurah dan Camat setempat apakah lokasi yang disiapkan nanti bisa memungkinkan dibangun bangunan atau tidak," imbuh dia.
Baca Juga: Dua Anaknya Masih Balita, Tria Berharap Suaminya Selamat Pasca Gempa Cianjur
Berita Terkait
-
Dua Anaknya Masih Balita, Tria Berharap Suaminya Selamat Pasca Gempa Cianjur
-
Menteri PUPR 'Kecut' Seolah Gagal Nyambi Jadi Fotografer, Kaesang Sigap Minta Maaf
-
Kaesang Pangarep Minta Maaf Gegara Menteri PUPR Tak Bisa Kerja 'Sampingan' Saat Jadi Saksi Nikahnya
-
Cara Tim DVI Polri Identifikasi Korban Gempa Cianjur
-
Korban Meninggal Gempa Cianjur Jadi 600 Jiwa, Bupati Ungkap Fakta Ini
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Pembayaran Digital Meningkat, Gen Z Mulai Pilih untuk Berbisnis
-
Purbaya Tarik Dana SAL Rp 75 T dari Perbankan demi Belanja Pemerintah
-
Wamendag Cek Minyakita di Pasar Jakarta, Harga Dijual di Bawah HET
-
Harga Perak Melemah Tipis Awal Tahun 2026, Aksi China Bisa Picu Kenaikan Lagi?
-
Purbaya: Pertumbuhan Ekonomi RI 2025 5,2 Persen, Optimistis 6 Persen di 2026
-
Harga BBM SPBU Shell, Vivo, BP Serentak Turun, Ini Daftarnya
-
Dirut BSI Komitmen Terus Tingkatkan Pelayanan Nasabah di Tahun 2026
-
Penolakan Pembayaran Tunai, Wamendag Tegaskan Uang Cash Masih Berlaku di Pasar
-
Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
-
Starbucks Masih Akan Tutup Tokonya di Tahun 2026, PHK Karyawan Mengintai