Suara.com - Pemilik Klub Sepak Bola Manchester United dikabarkan akan berganti. Hal ini setelah Sheikh Jassim bin Hamad al-Thani tertarik merebut kepemilikan Manchester United dari keluarga Glazers.
Memang Sheikh Jassim bukan orang sembarangan. Dirinya merupakan orang kaya raya dari Qatar.
Seperti dilansir dari Metro, Dirinya menduduki posisi Komisaris Qatar Islamic Bank (QIB). QIB merupakan salah satu bank terbesar di Timur Tengah.
Asal tahu saja, Bank tersebut menempati peringkat ketiga dalam daftar 30 perusahaan paling bernilai di Qatar versi forbes.
Sheikh Jassim juga menjadi anggota dewan di salah satu bank investasi terbesar di dunia, Credit Suisse,
Dikabarkan, Sheikh Jassim memiliki harta kekayaan sebesar 1,6 miliar Pounds atau setara Rp 30 triliun. Selain menempati posisi bergengsi, Sheikh Jassim merupakan anggota keluarga kerajaan Qatar.
Adapun, harta kekayaan keluarga kerjaan Qatar diperkirkakan mencapai 275 miliar pound atau setara Rp 5.170 triliun. Sehingga, pantas Sheikh Jassim meminang klub dengan julukan setan merah itu.
Untuk diketahui, Keluarga kerajaan Qatar memang gemar dengan sepak bola. Ayah Sheikh Jassim, Sheikh Hamad bin Khalifa bin Hamad merupakaan salah pemilik klub asal Perancis PSG.
Baca Juga: Lionel Messi Absen Lawan Timnas Indonesia Jadi Berkah untuk Fans Manchester United, Kenapa?
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Program Loyalitas Kolaborasi Citilink dan BCA: Reward BCA Kini Bisa Dikonversi Jadi LinkMiles
-
IHSG Berbalik Loyo di Perdagangan Kamis Sore, Simak Saham-saham yang Cuan
-
COO Danantara Tampik Indofarma Bukan PHK Karyawan, Tapi Restrukturisasi
-
COO Danantara Yakin Garuda Indonesia Bisa Kembali Untung di Kuartal III-2026
-
Panik Uang di ATM Mendadak Hilang? Segera Lakukan 5 Hal Ini
-
Kekayaan Rilke Jeffri Huwae, Dirjen Gakkum yang Dikritik Menteri Bahlil
-
COO Danantara Beberkan Alasan Turunnya Penambahan Modal ke Garuda Indonesia Jadi Rp 23,67 T
-
Mulai 2026, DJP Bisa Intip Kantong Isi E-Wallet dan Rupiah Digital Masyarakat
-
HUT ke-45, Brantas Abipraya Tampilkan Beragam Inovasi: Dari Tradisi ke Transformasi
-
Rupiah Kalah dari Semua Mata Uang Asia, Ada Apa dengan Ekonomi RI?