Suara.com - Perusahaan rintisan, in Drive secara resmi menunjuk Mark Loughran, eks petinggi Microsoft sebagai presiden perusahaan mereka.
Penunjukan yang berlaku mulai 12 Juli ini akan diawali dengan laporan langsung Mark kepada pendiri dan CEO inDrive, Arsen Tomsky. Peran Mark Loughran dalam posisinya sebagai presiden grup inDrive antara lain adalah memetakan dan mendorong strategi bisnis perusahaan, menskalakan investasi perusahaan dan bisnis baru, mengoptimalkan proses internal, dan memimpin pengembangan hub inVision inDrive yang lebih lanjut.
Selain itu, inDrive juga terlibat dalam berbagai inisiatif untuk mendukung keadilan dan kesetaraan dalam sains, pendidikan, olahraga, dan seni.
Arsen Tomsky menyambut positif struktur baru yang terdesentralisasi ini, karena diharapkan dapat memfasilitasi pengambilan keputusan yang lebih cepat dan mendorong pertumbuhan lintas-vertikal baru.
Menurut dia, keahlian dan pengalaman kepemimpinan Mark Loughran dalam industri teknologi, perangkat lunak, dan teknik akan menjadi tambahan berharga bagi tim inDrive.
Mark Loughran sebelumnya menjabat sebagai presiden Honeywell untuk Eropa Tengah dan Timur, dan juga pernah memimpin bisnis komputasi awan Microsoft di Polandia.
Ia memiliki rekam jejak kepemimpinan di beberapa perusahaan global termasuk GlaxoSmithKline, Nokia, Pace International, dan memiliki konsultan miliknya sendiri. Mark memiliki latar belakang pendidikan yang kuat, dengan gelar BA, MA, dan Ph.D. dalam Ilmu Pengetahuan Alam dari University of Cambridge.
Startup inDrive, yang berkantor pusat di Mountain View, California, AS, memiliki aplikasi yang telah diunduh lebih dari 175 juta kali. Sebagai unicorn, inDrive beroperasi di lebih dari 614 kota di 47 negara, dan terus berupaya untuk memperluas bisnisnya serta mempromosikan nilai-nilai mendasar perusahaan.
Baca Juga: Cuman 2 Jutaan! Tablet Windows Microsoft Surface 3 Cocok Jadi Teman Kerja yang Handal dan Portabel
Berita Terkait
-
Microsoft Kembali Pangkas Sejumlah Karyawan Setelah PHK 10.000 Pekerja
-
Microsoft Excel: Apa Itu Pivot Table dan Bagaimana Cara Membuatnya?
-
Microsoft Word: Cara Membagi Kertas Menjadi 2 Bagian
-
2 Cara Tanda Tangan di Ms Word Tanpa Aplikasi Tambahan, Gampang Banget
-
Cuman 2 Jutaan! Tablet Windows Microsoft Surface 3 Cocok Jadi Teman Kerja yang Handal dan Portabel
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
OJK Ungkap Dana Syariah Indonesia Terlibat Proyek Fiktif Hingga Skema Ponzi
-
Dorong Melek Keuangan, Pelajar Dibidik Buka Tabungan
-
Harga Minyak Stabil Pasca Kenaikan Ekstrem Imbas Krisis Iran, AS dan Venezuela
-
Harga Emas Batangan Antam Terkoreksi Jelang Akhir Pekan
-
Target Harga PTBA, Sahamnya Bisa Ulangi Level Tinggi Tahun 2025?
-
Sosok Pemegang Saham FUTR: Penentu Strategi PT Futura Energi Global Tbk
-
IHSG Tembus 9.000, Nilai Kapitalisasi Pasar Tembus Rp16.512 Triliun
-
OJK Serahkan Pelaku Saham Gorengan di Pasar Modal, Ini Sosoknya
-
Dibayangi Risiko Super Glut, ICP Desember 2025 Melandai
-
Promo Indomaret Gebyar Diskon Tahun Baru, Semua Murah Hingga 21 Januari 2026