Suara.com - Industri pertambangan Indonesia telah mengalami banyak perkembangan dan tantangan selama beberapa dekade terakhir. Dalam menghadapi tantangan tersebut, keandalan peralatan dan solusi pemeliharaan menjadi kunci.
Henkel menegaskan komitmennya untuk mendukung sektor ini dengan memperkenalkan produk Loctite sebagai solusi andal bagi industri pertambangan di Mining Indonesia 2023.
Dengan reputasi global tersebut, Loctite dari Henkel telah menjadi pilihan utama bagi industri pertambangan. Di pameran ini, Henkel akan menampilkan tiga produk unggulannya yakni Loctite PC 9593, Loctite PC 7332, dan Loctite 7337.
"Produk Loctite telah mendukung pelaku bisnis industri pertambangan lebih dari 15 tahun di Indonesia. Dengan meminimalkan downtime, meningkatkan keandalan, memperpanjang usia komponen, dan meningkatkan keselamatan kerja, kami berkontribusi pada optimalisasi operasional. Kami yakin Loctite dapat menghadapi berbagai tantangan dengan solusi berperforma tinggi,” ujar Jimmy Purnama, Country Business Head for Indonesia, General Manufacturing and Maintenance, Adhesive Technologies Henkel dalam keterangannya, Senin (4/9/2023).
Dalam pameran nanti pengunjung diundang untuk merasakan #MomenPenuhSinergi, sebuah kampanye dari Loctite yang bertujuan untuk mendukung bisnis dan pengguna dalam mencapai keunggulan di setiap langkah pemeliharaan, perbaikan, dan perlindungan.
Demonstrasi produk akan menjadi pusat perhatian, menampilkan performa, kekuatan, dan efisiensi produk Loctite dalam menghadapi tantangan industri pertambangan.
Pada pameran ini Henkel akan memamerkan produk-produk Loctite yang mampu bertahan pada suhu ekstrem, erosi, abrasi, dan benturan tinggi. Keunggulan ini akan memperpanjang umur komponen serta menjaga integritas struktural dalam infrastruktur pertambangan.
Mining Indonesia 2023, yang akan berlangsung pada 13-16 September 2023 di JIEXPO Kemayoran Jakarta, adalah kesempatan bagi para pelaku industri untuk menemukan solusi terbaik dari Loctite.
Baca Juga: PPRE Rampungkan Infrastruktur Pertambangan Milik Hengjaya Mineralindo
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Datang Elkan Baggott, Belum Kering Tangis Timnas Indonesia
- Pondok Pesantren Lirboyo Disorot Usai Kasus Trans 7, Ini Deretan Tokoh Jebolannya
- Apa Acara Trans7 yang Diduga Lecehkan Pesantren Lirboyo? Berujung Tagar Boikot di Medsos
- 3 Alasan Presiden Como Mirwan Suwarso Pantas Jadi Ketum PSSI yang Baru
- 5 Sepatu Nineten Terbaik untuk Lari, Harga Terjangkau Mulai Rp300 Ribu
Pilihan
-
Purbaya Mau Turunkan Tarif PPN, Tapi Dengan Syarat Ini
-
Isu HRD Ramai-ramai Blacklist Lulusan SMAN 1 Cimarga Imbas Kasus Viral Siswa Merokok
-
Sah! Garuda Indonesia Tunjuk eks Petinggi Singapore Airlines jadi Direktur Keuangan
-
Gaji Program Magang Nasional Dijamin Tak Telat, Langsung Dibayar dari APBN
-
Emas Terbang Tinggi! Harga Antam Tembus Rp 2.596.000, Cetak Rekor di Pegadaian
Terkini
-
Purbaya Mau Turunkan Tarif PPN, Tapi Dengan Syarat Ini
-
Menkeu Purbaya Buka Suara: Tak Ada Anggaran di APBN untuk 'Family Office', Tapi Siap Beri Dukungan!
-
Profil Glenny Kairupan: Direktur Garuda Indonesia, Kader Gerindra, Purnawirawan TNI
-
Investor Baru Bawa Angin Segar, FUTR Bakal Bangun PLTS 130 MW
-
Nasib Kelangkaan Stok BBM SPBU Swasta Ditentukan Jumat Ini
-
Warning Keras Mahfud MD ke Menkeu Purbaya: Bubarkan Satgas BLBI Ciptakan Ketidakadilan
-
Dasco dan Mensesneg Sambangi Rosan Roeslani di Danantara, Ini yang Dibahas
-
Menkeu Purbaya Dapat Pesan 'Rahasia' Lewat WA: Larang Perbaikan Ponpes Al Khoziny Pakai APBN
-
Bahlil Baru Loloskan 4 dari 190 Perusahaan Tambang untuk Kembali Beroperasi
-
Isu HRD Ramai-ramai Blacklist Lulusan SMAN 1 Cimarga Imbas Kasus Viral Siswa Merokok