Suara.com - PT Duta Intidaya Tbk (DAYA) atau Watsons kembali memberikan berbagai promo belanja online 12.12. Watsons kembali menghadirkan kampanye festival belanja online Watsons 12.12 Sale-bration Sale pada platform belanja online resmi (e-commerce) yang dijadwalkan berlangsung mulai 12 Desember hingga 14 Desember 2023.
Tingginya antusiasme masyarakat untuk berbelanja online pada akhir tahun terutama pada produk skincare, cosmetic dan produk kesehatan favorit yang sedang tren. Keinginan untuk menyambut tahun baru dengan penampilan terbaik dan perawatan diri yang optimal membuat produk-produk ini menjadi incaran utama menjelang akhir tahun.
Ditambah dengan kejutan promo menarik di momen Watsons 12.12 Sale-bration Sale yang tentunya akan memberikan kebahagian bagi pelanggan setia sehingga sayang untuk dilewatkan.
"Watsons 12.12 Sale-bration Sale hadir untuk menyambut semakin besarnya minat masyarakat terhadap produk health, beauty and wellness serta memberikan personalisasi dalam pengalaman pelanggan yang lebih praktis, menyenangkan sesuai komitmen Watsons untuk selalu mengedepankan kebutuhan kesehatan dan kecantikan bagi pelanggan di seluruh pelosok nusantara melalui saluran apapun, kapanpun, dan di manapun," ujar Presiden Direktur Watsons Indonesia, Lilis Mulyawati yang dikutip, Kamis (14/12/2023).
Deretan promo fantatis pada Watsons 12.12 Sale-bration Sale yang bisa dinikmati seperti diskon sampai dengan 80% ekstra voucher hingga Rp 60 ribu, harga spesial 12.12, flash voucher selama Mega Day 12-14 Desember, flash sale, voucher deals, ditambah gratis ongkir serta deretan great offer pada produk-produk top brand seperti L’Oreal, Maybelline, Garnier, Erha, Nivea, Skintific, Emina, Watsons Brand, Whitelab dan masih banyak lagi.
Demi memberikan pengalaman terbaik, pelanggan bisa ikut merayakan promo puncak dan mendapatkan seluruh penawaran Watsons 12.12 Sale-bration Sale ini dengan mengikuti live streaming di Watsons ID App dan berbelanja langsung di situs resmi www.watsons.co.id atau aplikasi WatsonsID yang dapat diunduh di AppStore dan PlayStore.
Selain itu, pelanggan setia dapat menikmati fitur pada aplikasi WatsonsID yakni layanan Click & Collect Express (CCE) belanja semua produk favorit secara online kemudian ambil pesanan sendiri pada waktu dan gerai Watsons sesuai pilihan pelanggan serta Home Delivery Express (HDE) pesanan akan di antar dalam waktu 2 jam sampai depan pintu rumah yang diluncurkan oleh Watsons untuk membuat pengalaman belanja pelanggan lebih mudah, menyenangkan dimana pun dan kapan pun.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
611 Pinjol Ilegal Diblokir hingga Temukan Jual Beli Visa Umroh
-
Harga Bitcoin Tengah Ambruk, Investor Disarankan Ambil Langkah Ini
-
Daftar Saham Cum Dividen Mulai Hari Ini Hingga Kamis: Jadwal dan Nominal
-
Neo Pinjam: Bunga, Biaya Admin, Syarat, Tenor, Kelebihan dan Kekurangan
-
Sertifikat Tanah Ganda Paling Banyak Keluaran 1961 Hingga 1997, Apa Solusinya?
-
Optimalkan Nilai Tambah dan Manfaat, MIND ID Perkuat Tata Kelola Produksi serta Penjualan
-
Kasus Sertifikat Tanah Ganda Merajalela, Menteri Nusron Ungkap Penyebabnya
-
3 Altcoin Diprediksi Bakal Meroket Pasca Penguatan Harga Bitcoin US$ 105.000
-
MEDC Mau Ekspor Listrik ke Singapura
-
BRI Peduli Salurkan 637 Ambulans Lewat Program TJSL