Suara.com - BritAma Bisnis menjadi salah satu program dari Bank Rakyat Indonesia (BRI) untuk nasabah yang adalah pelaku usaha. Tidak hanya bisa digunakan untuk keperluan usaha, berikut cara tarik tunai tabungan BritAma Bisnis di ATM BRI.
Program dari bank tersebut menjanjikan kemudahan dan keleluasaan untuk nasabah yang adalah perusahaan untuk melakukan transaksi dengan lebih mudah dan praktis.
Seluruh transaksi keuangan dan bisnis akan terdata dengan lengkap dan rinci untuk pengguna BritAma Bisnis. Catatan ini menjadi pertanggung jawaban untuk perusahaan nantinya.
Beberapa keuntungan ditawarkan oleh BRI untuk BritAma Bisnis ini. Salah satunya adalah gratis biaya administrasi bulanan dengan syarat saldo bulanan minimal Rp 5 juta.
Selain itu, pengguna BritAma Bisnis juga diberikan akses kartu ATM atau debit BRI yang bisa digunakan di berbagai jaringan BRI, ATM Bersama, Link, Prima, Cirrus, Maestro dan MasterCard yang bisa dipakai di dalam maupun luar negeri.
Akses kartu ATM ini membuat pengguna bisa melakukan transaksi tarik tunai dengan mudah. Lengkapnya, berikut cara tarik tunai tabungan BritAma Bisnis di ATM BRI.
- Kunjungi ATM terdekat dari lokasi kamu berada
- Masukkan kartu debit BRI ke mesin ATM
- Isi PIN
- Masuk ke menu 'Tarik Tunai'
- Isi jumlah uang yang ingin diambil
- Cek seluruh informasi yang tertera sebelum menyelesaikan transaksi
- Selesaikan transaksi
- Ambil uang tunai yang keluar dari mulut ATM
Limit tarik tunai dan biaya admin transaksi BritAma Bisnis
Nasabah pengguna BritAma Bisnis wajib memiliki setoran awal Rp 10.000.000. Biaya administrasi untuk jenis tabungan ini adalah Rp 0 untuk saldo di atas Rp 5.000.000 dan Rp 50.000 untuk saldo kurang dari Rp 5.000.000.
Untuk limit tarik tunai di tabungan BritAma Bisnis ini adalah Rp 10.000.000 secara maksimal. Limit transfer antar rekening per hari maksimal Rp 100.000.000. Sedangkan untuk transaksi antar bank, nasabah memiliki limit Rp 25.000.000.
Baca Juga: Lewat Aplikasi BRImo, Bayar Tagihan IndiHome Lebih Mudah
Mudah dan praktis untuk kamu yang adalah pelaku usaha, itu tadi cara tarik tunai tabungan BritAma Bisnis di ATM BRI. Pastikan untuk memperhatikan limit tarik tunai dan biaya admin yang berlaku di tabungan ini ya.
Berita Terkait
-
Cara Tarik Tunai Tabungan Britama Valas di ATM, Begini Langkah Mudahnya
-
BRILian Fest 2023: Gelora Bung Karno Bergema dengan Kemeriahan dan Musik yang Menggelegar
-
Buku Tabungan BRI Simpedes Hilang, Ini yang Harus Dilakukan
-
Persib Bawa Misi Bangkit, Marc Klok Waspadai Rekor Mentereng Bali United
-
Cara Tarik Tunai Tabungan BRI Junio di ATM, Langkahnya Sederhana
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Raksasa Ritel Jepang Perluas Ekspansi di RI, Incar Kawasan Pinggiran
-
Investor Asing Borong Saham Rp4,05 Triliun Sejak Awal Tahun
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Proyek Kilang RDMP Balikpapan Habiskan 115 Ribu Ton Semen
-
Lampaui Rata-Rata Nasional, Produktivitas Jagung Dekalb Capai 7 Ton per Hektare
-
BCA Digital Bagikan Strategi Resolusi Finansial 2026
-
Harga Emas Antam di Level Rp2,88 Juta per Gram pada Sabtu
-
Laka Kerja di PLTU Sukabangun Memakan Korban, Manajemen Audit Seluruh Mitra
-
Benarkah MBG Bebani Anggaran Pendidikan?