Suara.com - Bekasi telah dikenal menjadi salah satu daerah dengan biaya pembangunan rumah yang tentu tak murah.
Adapun muncul solusi hemat dan ekonomis yang menjawab keresahan warga Bekasi yakni dengan membuat rumah se-minimalis mungkin dan memanfaatkan lahan yang lebih kecil.
Rumah sederhana tak memerlukan biaya selangit lantaran kemudahan dalam membangunnya dan tak perlu detil yang muluk-muluk.
Kendati tak memberikan detil kecil seperti ornamen untuk menambah kesan mewah, desain rumah sederhana nan minimalis lebih mengedepankan fungsionalitas namun tak meninggalkan estetika.
Desain minimalis yang bermunculan tak selalu buruk dan minim estetika. Faktanya, rumah sederhana justru akhirnya punya estetika dan keindahan tersendiri dibandingkan rumah mewah yang megah.
Keberadaan desain rumah sederhana akhirnya menjawab permasalahan biaya karena bisa menekan ongkos tukang di Bekasi.
Mari intip beberapa desain rumah sederhana yang estetik sebagai solusi hemat para warga Bekasi.
Rumah konsep persegi: Manfaatkan lahan secara maksimal
Tata ruang terbaik untuk rumah minimalis yakni tipe persegi atau rectangular yang berusaha memadatkan setiap ruangan dengan optimal.
Baca Juga: 5 Inspirasi Desain Rumah Minimalis 3 Kamar di Kampung: Murah Tapi Mewah
Desain ini memberikan kesan rumah compact, sehingga bisa menjadi jawaban atas keterbatasan lahan.
Meskipun ringkas dan tampak kecil, tata ruangan seperti ini memanfaatkan tiap lahan yang tersedia. Ruang demi ruangan dapat didesain secara maksimal dan dapat menunjang keamanan bagi para penghuni.
Pemanfaatan ruang pada rumah tipe persegi akhirnya dapat memberikan tiga ruang kamar tidur untuk masing-masing anggota keluarga.
Rumah tipe seperti ini umumnya dihuni oleh keluarga dengan 5 anggota, yang terdiri atas sepasang suami dan istri beserta dua anak-anak mereka.
Kedua anak-anak masing-masing mendapatkan kamar mereka, sehingga tak perlu khawatir ketika mereka sudah beranjak dewasa.
Berkat privasi yang diberikan kepada masing-masing anak, kedua orang tua tak perlu pindah rumah atau menambah ruangan untuk memisah kamar kedua orang anak.
Tag
Berita Terkait
-
5 Inspirasi Desain Rumah Minimalis 3 Kamar di Kampung: Murah Tapi Mewah
-
Bikin Desain Rumah Minimalis 3 Kamar Pakai Apa? Ini 3 Aplikasi Gratis yang Bisa Kamu Coba
-
Rekomendasi 8 Aplikasi Desain Rumah Terbaik: Praktis, Gratis, dan User Friendly!
-
Ide Desain Rumah Minimalis 3 Kamar: Lengkap dengan Ongkos Tukang di Malang, Ukuran 7x9
-
5 Aplikasi Desain Rumah Gratis untuk HP Android, Wujudkan Hunian Impian Lebih Mudah
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Siapa Jeffrey Hendrik yang Ditunjuk Jadi Pjs Dirut BEI?
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
Terkini
-
Siapa Jeffrey Hendrik yang Ditunjuk Jadi Pjs Dirut BEI?
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut PT BEI, Tugasnya di Hari Pertama Kerja Cukup Seram
-
Airlangga: Presiden Prabowo Pastikan Akan Berantas Praktik Goreng Saham
-
Pusat-Daerah Diminta Berantas Perlintasan Kereta Api Ilegal
-
Sepanjang 2025, BRI Salurkan KUR Rp178 Triliun, Mayoritas ke Sektor Produksi
-
Danantara Berencana Pegang Saham PT BEI, CORE Ingatkan soal Konflik Kepentingan
-
Karier Friderica Widyasari Dewi: Ketua OJK Baru Punya Jejak di KSEI Hingga BEI
-
Profil Friderica Widyasari Dewi, Ketua OJK Baru dengan Latar Belakang Mentereng
-
Friderica Widyasari Dewi Ditunjuk Jadi Ketua OJK