Suara.com - Sebagai andalan digital Bank BNI, aplikasi BNI Wondr menjadi pusat aktivasi berbagai promo spesial. Terkini, dalam rangka Hari Ulang Tahun BNI ke-79, BNI Wondr menghadirkan daftar promo menarik pada 5-6 Juli 2025, menawarkan diskon hingga 79% untuk transaksi menggunakan Kartu BNI atau QRIS Wondr. Promo ini dirancang untuk memberikan keuntungan maksimal bagi nasabah setia BNI.
BNI tak tanggung-tanggung dalam memanjakan nasabah setianya di momen spesial ini. Berbagai sektor turut merasakan manfaat promo terbatas ini, meliputi kuliner, belanja bulanan, marketplace, lifestyle, travel, staycation, dan banyak lagi. Setiap sektor menawarkan penawaran yang menggiurkan, sangat direkomendasikan untuk segera dimanfaatkan sebelum periode promo berakhir.
Berikut adalah beberapa promo utama yang bisa kamu nikmati pada periode 5-6 Juli 2025:
Flash Sale Harga Spesial Rp79.000
Berlaku di Hokben, JCO, dan Mako untuk transaksi menggunakan QRIS Wondr by BNI.
Diskon Hingga 79%
Untuk transaksi menggunakan QRIS Wondr by BNI dan Kartu BNI di berbagai merchant kuliner populer seperti: 7.AM, Bakerzin, Beard Papa, Bel Etage - St. Regis, Ebiga, Excelso, Fore, Gyu-Kaku, Kafe Betawi, Kappa Sushi, Kimukatsu, Le Ta Su Neo Soho, Leten, Loaf Run, Ocean8, Ocean 11, Pagi Sore, Paradise Dynasty, Pepper Lunch, Pizza Hut, Putu Made, Roti O’, Sate Khas Senayan, Shaburi & Kinta, Ta Wan, The Harvest, Wingstop, Yakiniku Like, dan Yoshinoya.
Diskon Belanja Bulanan Hingga Rp179.000
Berlaku di supermarket seperti Farmers Market, Food Hall, Grand Lucky, HappyFresh, Hypermart, Kem Chicks, Lotte Mart, Ranch Market, dan Tip Top Supermarket.
Promo Reward Hingga Rp790.000
Untuk checkout wishlist di marketplace seperti ASTRO, Blibli, Shopee, dan Tokopedia.
Promo Reward Hingga Rp1,079 Juta
Di sektor fashion dan lifestyle seperti Foot Locker, Galeries Lafayette, JD Sport, MAPCLUB, Matahari, Navya Retail, Planet Sports Asia, Seibu, Sociolla, dan SOGO, serta Voila.
Diskon Travel & Staycation Hingga Rp2,79 Juta
Baca Juga: Cara Dapat Promo ShopeeFood Deals Hokben Harga Rp1
Untuk perjalanan dan penginapan melalui Blue Bird, Dwidayatour, Garuda Indonesia, Grab, Tiket.com, dan Traveloka.
Diskon Beragam Hingga Rp1,79 Juta
Di berbagai merchant lain seperti AZKO, Cinepolis, DANA, Dekoruma, Depo Bangunan, Digimap, Electronic City, Erablue, Erafone, Gramedia, iBox, IKEA, Informa, Irwan Team Salon, LinkAja, Mitra 10, OVO, Samsung by Erafone, dan Smartfren.
Berbagai promo menarik ini secara khusus ditujukan untuk nasabah setia BNI yang aktif menggunakan layanan perbankan, pembayaran, dan berbagai fitur lain dari bank tersebut. Setiap promo memiliki syarat dan ketentuan yang berlaku, yang dapat kamu cermati lebih lanjut pada situs resmi BNI di bniexperience.bni.co.id/wondr.
Di tautan tersebut, kamu juga dapat menemukan banyak promo lain yang tidak kalah menarik, seperti promo di TOko Satu Sama, UD Ektong, Baji Pamai Supermarket, Cafe Grind & Pull, AMUSE, DANA, Black Stone, hingga program Welcome Pack khusus untuk para dokter. Pastikan kamu selalu memeriksa detail promo di situs resmi BNI agar tidak melewatkan penawaran terbaik!
Kontributor : I Made Rendika Ardian
Berita Terkait
-
Promo JCo, Kopi Fore, dan RotiO dari BNI Wondr Hari Ini, Ini Cara Klaimnya
-
Dari Sejarah ORI ke Digitalisasi wondr, BNI Terus Menemani Langkah Ekonomi Bangsa
-
Baru Terjual 2,2 Juta Kursi, Kuota Diskon Tiket Kereta Api 30 Persen Masih Tersedia
-
Portofolio Capai Rp13,37 Triliun, BNI Kian Agresif Dorong Pembiayaan Hijau
-
Promo Indomaret dan Klik Indomaret Periode Juli, Ada Diskon Belanja Hemat
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
IBOS EXPO 2026 Siap Digelar Awal Tahun, Buka Peluang Bisnis dan Dorong Pertumbuhan Wirausaha
-
Lowongan Magang Bank BTN Terbaru Januari 2026, Terbuka untuk Semua
-
BRI Peduli Dukung Komitmen Kelola Sampah Modern Melalui Dukungan Operasional
-
Kementerian PU Bangun Sekolah Rakyat Tahap II di 104 Lokasi
-
Tak Cuma Impor Solar, Impor Avtur Juga Akan Dihentikan
-
Purbaya Buka Opsi Diskon Tarif Listrik untuk Korban Banjir Sumatra
-
Kementerian PU Targetkan 1.606 Unit Huntara di Aceh-Tapanuli Rampung Sebelum Ramadhan
-
RDMP Balikpapan Alami Hambatan, Bahlil Tuding Ada Pihak Tak Suka RI Swasembada Energi
-
Harga Emas dan Perak Meroket Usai Sengketa Trump vs The Fed Makin Memanas
-
Bahlil: Hanya Prabowo dan Soeharto Presiden yang Resmikan Kilang Minyak