Suara.com - Kepolisian Federal Swiss, FOJ, telah menahan enam pejabat FIFA. Penangkapan tersebut dilakukan di Zurich pada hari Rabu (27/5/2015), menyusul permintaan pemerintah Amerika Serikat.
"Kantor kejaksaan distrik timur kota New York, AS, sudah mengawasi para tersangka atas dugaan suap yang terjadi sejak awal tahun 1990an hingga saat ini," bunyi pernyataan FOJ.
Identitas dan jabatan keenam tersangka masih dirahasiakan. Namun yang pasti, keenam pejabat FIFA tersebut ditahan dengan tuduhan korupsi. Keenam tersangka diduga telah menerima suap sebesar 100 juta dollar AS.
"Sejumlah perwakilan media olahraga dan firma promosi olahraga, diduga terlibat sejumlah skema penyuapan kepada pejabat FIFA. Dengan total penyuapan mencapai 100 juta dollar AS," tambahnya.
"Sebagai timbal balik, mereka mendapat hak siar, marketing dan hak sponsor di sejumlah turnamen di Amerika Latin. Menurut keterangan pihak berwenang AS, kejahatan itu direncanakan di Amerika dengan pembayaran melalui sejumlah bank di luar Amerika Serikat," jelas pernyataan tersebut.
Keenam tersangka saat ini tengah menjalani pemeriksaan oleh kepolisian lokal Zurich. Sedangkan waktu ekstradisi para tersangka belum ditetapkan. (Soccerway)
Berita Terkait
-
John Herdman Berpeluang Panggil 4 Nama Baru di FIFA Series, Ada Bek Premier League
-
Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026, Berapa Ranking FIFA Yunani?
-
FIFA Series 2026: Timnas Indonesia Hanya Jalani Dua Pertandingan
-
Calon Lawan Timnas Indonesia, Statistik Yunani: Serangan Tajam, Lini Belakang Rapuh
-
Thom Haye dan Shayne Pattynama Absen di FIFA Series 2026, Timnas Indonesia Kena Dampak Sanksi FIFA
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
Siapa Alaeddine Ajaraie? Striker Anyar Persija Pencetak 77 Gol dari Maroko
-
Jelang Inter vs Arsenal: Nerazzurri Hormati The Gunners tapi Tak Gentar
-
Kata-kata Jordi Cruyff Usai Resmi Gabung Ajax, PSSI Masih Bungkam?
-
Tegas! Pascal Struijk Tolak Bela Timnas Indonesia: Bukan Fokus Saya
-
Bukan Sekadar Gol Lautaro: Analisis Chivu di Balik Kemenangan Inter Milan
-
Uji Tangguh di Liga Italia, Jay Idzes Buka Suara Soal Duel Fisik Lawan Striker Kelas Dunia
-
Baru Gabung AC Milan, Niclas Fullkrug Dirampok di Hotel: Jam Mewah Rp8,5 Miliar Raib
-
Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih, Tottenham atau Liverpool yang Dipilih?
-
Steven Gerrard Peringatkan Arteta Usai Arsenal Gagal Menang atas Nottingham
-
Pep Guardiola Akui Manchester United Punya Energi yang Tak Dimiliki Manchester City