Suara.com - Kongres PSSI telah memilih wakil ketua umum yaitu Joko Driyono. Selain itu, komite eksekutif (EXCO) PSSI periode 2016-2020 juga sudah terpilih dalam kongres di Hotel Mercure, Ancol, Jakarta, Kamis (10/11/2016),
Sebelumnya 107 voter memilih 14 calon wakil ketua umum PSSI, dimana masing-masing voter memiliki hak untuk memilih dua calon. Hasilnya, Joko Driyono mendapatkan suara terbanyak.
Mantan Sekjen PSSI, Joko Driyono, terpilih menjadi wakil Edy Rahmayadi setelah mengantongi 78 suara. Joko Driyono unggul tipis dari pesaing terdekatnya, Iwan Budianto, yang memperoleh 73 suara.
Erwin Aksa di urutan ketiga dengan 31 suara dan Hinca Panjaitan mendapat 22 suara. Sementara Andi Rukmana, Hadi Yandra, dan Erwin Budiawan masing-masing meraih satu suara.
Sedangkan dua suara dinyatakan tidak sah. Selain itu Kongres PSSI juga telah memilih komite eksekutif (EXCO) PSSI untuk periode 2016-2020.
Berikut susunan komite eksekutif (EXCO) PSSI periode 2016-2020:
Ketua Umum : Edy Rahmayadi (76 suara)
Wakil Ketua Umum : Joko Driyono (78 suara)
: Iwan Budianto (73 suara)
Anggota EXCO : 1. Hidayat 2. Yunus Nusi 3. Condro Kirono 4. Gusti Randa 5. Pieter Tanuri 6. Juni A Rachman 7. A S Sukawijaya/Yoyok Sukawi 8. Johar Lin Eng 9. Refrizal 10. Dirk Soplanit 11. Verry Mulyadi 12. Papat Nunisal.
Berita Terkait
-
Hasto Bacakan Duplik, Eks Wakapolri Oegroseno hingga Edy Rahmayadi Ikut Pantau Sidang, Ada Apa?
-
Perbandingan PSSI Era Edy Rahmayadi vs Erick Thohir: Dulu Gelar Liga Putri, Kini Fokus Naturalisasi
-
Hanya di Era Edy Rahmayadi, Liga Putri hingga Piala Indonesia Bisa Digelar Bersama Kompetisi Lainnya
-
Pemindahan 4 Pulau Aceh Ternyata Diajukan Edy Rahmayadi Saat Jadi Gubernur
-
Apa Tugas Prabowo Subianto Sebagai Dewan Kehormatan PSSI?
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Alasan John Herdman Pro Local Pride di Timnas Indonesia
-
Tinggal Pilih Langsung Gas! 3 Calon Asisten Pelatih Lokal untuk John Herdman
-
Ya Allah Kabulkan Doa John Herdman Ini untuk Pemain Lokal Rp 11,30 Miliar
-
Magis Mohamed Salah Sudah Hilang
-
Baru Latih Real Madrid, Alvaro Arbeloa Bikin Malu dan Kecewa Berat
-
Siapa Albacete? Klub Kasta Rendahan Bikin Malu Real Madrid di Copa del Rey
-
Persik Kediri Resmi Lepas Khursidbek Mukhtarov di Bursa Transfer Paruh Musim BRI Super League 2025
-
Semen Padang FC Rekrut 8 Pemain Asing Baru Demi Bangkit di BRI Super League 2026
-
Persib Bandung Juara Paruh Musim, Bojan Hodak Pilih Fokus Target Utama Gelar Juara Akhir
-
Hasil Copa del Rey: Real Madrid Tersingkir Dramatis Usai Kalah Tipis 2-3 dari Klub Albacete