Suara.com - Pelatih Persija Jakarta Stefano Cugurra Teco mengatakan marquee player timnya Bruno dia Silva Lopes masih diragukan tampil di laga kontra Madura United. Bruno diragukan tampil di laga yang akan berlangsung di Stadion Patriot, Bekasi, Kamis (4/5/2017) lantaran sedang mengalami sakit.
"Bruno dia tidak latihan kemarin, dia bilang sama saya sedang sakit. Ya udah saya bilang untuk istirahat, setelah itu dia harus bilang kondisinya, kalau bagus dia harus main," kata Teco dalam sesi jumpa pers di Stadion Patriot, Bekasi, Rabu (3/5/2017).
Pelatih asal Brasil itu menambahkan bakal menurunkan setiap pemain yang tidak memiliki masalah dengan stamina. Tidak menutup kemungkinan, juga akan ada rotasi pemain di skuat Macan Kemayoran.
"Semua pemain yang ikut latihan bisa bermain. Siapa yang bermain bagus, harus siap dimainkan. Tapi, kita harus lihat dahulu kalau ada yang kelelahan," tambahnya.
Bermain di hadapan pendukungnya sendiri, Macan Kemayoran wajib meraih poin penuh. Pasalnya, di pekan ketiga, Ismed Sofyan dan kawan-kawan kalah dengan skor tipis 0-1 dari PSM Makassar.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Nigeria Tersingkir, Republik Demokratik Kongo Jadi Wakil Afrika di Play-off Inter Konfederasi
-
Bantai Armenia 9-1, Bruno Fernandes: Kami Selalu Ingin Menang dengan Cara yang Sama
-
Eks Asisten Pelatih Spanyol Masuk Kandidat Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
Pengakuan Jay Idzes: Masakan Indonesia Mengalahkan Italia
-
Erling Haaland Buka Suara usai Cetak 16 Gol selama Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Gattuso Minta Maaf Usai Italia Dipermalukan Norwegia 1-4 di San Siro
-
Petaka Absen di FIFA Matchday, Ranking Timnas Indonesia Jeblok Disalip Suriname
-
Potensi Besar, Gerard Pique Optimis Timnas Indonesia Bisa Tampil di Piala Dunia
-
Kalahkan Albania, Inggris Tutup Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan Sempurna
-
Gabung Manchester United, Diego Leon Jadi Kebanggaan Masyarakat Paraguay