Suara.com - Kabar tak sedap datang dari kubu Malaysia U-22 jelang hadapi Timnas Indonesia U - 22 di Piala AFF U - 22 2019, Rabu (20/2/2019) sore WIB. Tim asuhan Ong Kim Swee tersebut bakal tampil pincang karena kehilangan dua pemain pilarnya.
Mereka adalah Danial Haqim dan R. Kogileswaran. Adapun Danial harus absen lantaran terkena kartu merah pada pertandingan pertama kontra Kamboja, sedangkan Kogileswaran mengalami cedera.
''Tentu saja kami akan melakukan perubahan karena kami mendapat beberapa masalah, contohnya di posisi gelandang Kogileswaran dan Danial Haqim tak bisa dimainkan,'' kata Ong Kim Swee, seperti dikutip dari media Malaysia, New Straits Times.
''Namu saya yakin kami bisa menutup lubang yang ditinggalkan oleh dua pemain tersebut. Dan saya yaki pemain penggantinya mampu tampil baik,'' lanjutnya.
Menghadapi Timnas Indonesia U - 22, Ong Kim Swee menargetkan timnya memetik poin penuh. Sebab jika kalah, maka otomatis angkat koper dari gelaran Piala AFF U - 22 2019.
Sementara itu, jika Malaysia yang memetik kemenangan, maka jalan terjal menghampiri skuat Garuda Muda. Tim yang diarsiteki Indra Sjafri tersebut wajib menang di laga pamungkas kontra tuan rumah Kamboja apabila ingin lolos dari fase grup. (Bolatimes)
Berita Terkait
-
Nasib! Banding Ditolak FIFA, Malaysia Juga Terancam Potensi Hukuman Tambahan
-
Efek Domino Skandal Naturalisasi: Vietnam Tunggu Keputusan FIFA Soal Menang WO vs Malaysia
-
2 Pemain Abroad Dipanggil TC Timnas Indonesia U-23 untuk SEA Games 2025
-
Imanol Machuca, Timnas Malaysia dan 17 Menit yang Membuat Karier Sepak Bolanya Sengsara
-
Dear Malaysia, Sudah Terima Saja Sanksi dari FIFA, Tak Usah Lagi Ajukan Banding ke CAS
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Calvin Verdonk Main Solid, Tapi Lille Tumbang dari Slavia Praha
-
Tanggapi Kritik Ronaldo, Ruben Amorim Ucap Kalimat Ini untuk MU
-
Murka Enzo Maresca Usai Chelsea Ditahan Imbang Qarabag
-
Barcelona Diterpa Musibah, Eric Garcia Alami Patah Hidung, Ini Kondisinya
-
Pecat Patrick Vieira, Genoa Tunjuk Legenda AS Roma sebagai Pengganti
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Persija Jakarta Yakin Permalukan Arema FC, Punya Banyak Jeda Waktu Kumpulkan Strategi dan Tenaga
-
Gebrakan Zohran Mamdani! Walikota New York Minta FIFA Turunkan Harga Tiket Piala Dunia 2026
-
Hasil Terawang Pelatih Klub Top Super League Timnas Indonesia U-17 vs Brasil
-
Legenda Fernando Redondo: Pangeran Bernabeu yang Menolak Potong Rambut