Suara.com - Pertandingan Grup G kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia antara timnas Indonesia kontra Malaysia bakal tersaji di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Kamis (5/9/2019).
Kick off pertandingan dijadwalkan pada pukul 19.30 WIB. Namun suporter telah memenuhi kawasan SUGBK sejak Kamis siang.
Berdasarkan pantauan suara.com, mayoritas suporter yang mengenakan jersey home timnas Indonesia, membanjiri sekitar stadion, menunggu pintu yang menuju ring road SUGBK dibuka.
Hingga pukul 17.00 WIB, petugas keamanan belum membuka pintu. Terlihat, petugas masih melakukan persiapan.
Sebagaimana diketahui, PSSI melepas tiket pertandingan kurang lebih sebanyak 60 ribu lembar. Namun hingga Kamis pagi, baru 51 ribu lembar tiket yang terjual.
Harga tiket itu sendiri dijual dengan harga termurah Rp 125 ribu dan termahal Rp 1 juta.
Suporter Harimau Malaya --julukan Malaysia-- juga bakal hadir. Akan tetapi, dari 3500 tiket yang disiapkan oleh PSSI untuk suporter tim lawan, hanya sekitar 400 lembar yang terjual.
Baca Juga: Indonesia Vs Malaysia, Babak Baru Rivalitas Dua Negara Tetangga
Berita Terkait
-
Federico Chiesa dan Andre Onana Satu Agensi dengan Mees Hilgers
-
Rapor Merah 2025! 3 Mimpi Buruk Timnas Indonesia yang Haram Terulang Tahun Ini
-
Skandal Memata-matai Lawan Membayangi John Herdman Jelang Peresmian Pelatih Timnas Indonesia
-
Mees Hilgers Resmi Gabung Agensi Top Dunia Lian Sports Demi Selamatkan Karier di FC Twente
-
FC Utrecht Gantung Nasib 2 Penggawa Timnas Indonesia
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Federico Chiesa dan Andre Onana Satu Agensi dengan Mees Hilgers
-
Tim Papan Bawah Momok Bagi Persija Jakarta, Macan Kemayoran Pantang Remehkan Persijap
-
Leeds United vs Manchester United: Duel Panas di Elland Road, Prediksi Skor dan Susunan Pemain
-
Bournemouth vs Arsenal: Prediksi Skor, Kabar Tim, dan Perkiraan Susunan Pemain
-
Liam Rosenior Buka Suara soal Isu Jadi Pelatih Chelsea Usai Kepergian Enzo Maresca
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest: Skor dan Susunan Pemain
-
Arteta Puji Enzo Maresca Usai Tinggalkan Chelsea: Dia Melakukan Pekerjaan yang Luar Biasa
-
Resmi! Persija Jakarta Buang Satu Pemain Muda, Siapa?
-
Rating Pemain AC Milan Lawan Cagliari, Modric dan Rabiot Tampil Gemilang di Lini Tengah Rossoneri
-
Percaya Diri Tapi Tetap Waspada, Hanif Sjahbandi Ingatkan Persija Jakarta Jelang Jamuan Persijap