Suara.com - Timnas Indonesia U-22 menantang Vietnam pada laga matchday 3 Grup B cabang olahraga sepakbola SEA Games 2019 di Stadion Rizal Memorial, Manila, Filipina, Minggu (1/12/2019) malam WIB.
Sampai half-time, Timnas Indonesia U-22 unggul 1-0 atas Vietnam.
Menit ke-22, sebuah crossing fullback Asnawi Mangkualam dari sisi kanan berbelok tajam menuju gawang Vietnam. Alih-alih menghalau, kiper Vietnam memaksa menangkap bola namun terlepas.
Gelandang Timnas Indonesia U-22, Sani Rizki Fauzi yang berdiri bebas pun dengan mudah mencocor bola liar di mulut gawang Vietnam untuk menjadi gol.
Sayang seribu sayang, memasuki babak kedua, tepatnya pada menit ke-63, Vietnam sukses menyamakan skor.
Dari sebuah situasi set-piece, yakni dari tendangan sudut direct, Nguyen Thanh Chung sukses menanduk bola yang tak bisa diantisipasi kiper Timnas Indonesia U-22, Nadeo Argawinata. 1-1!
Susunan Pemain
Timnas Indonesia U-22 (4-3-3): Nadeo Argawinata; Asnawi Mangkualam, Andi Setyo, Alekvan Dodi Djin, Bagas Adi Nugroho; Racmat Irianto, Zulfiandi, Sani Rizki Fauzi; Saddil Ramdani, Zahrul Irkham Mlla, Osvaldo Haay.
Pelatih: Indra Sjafri
Baca Juga: Hasil Babak Pertama Timnas Indonesia U-22 vs Vietnam di SEA Games 2019
Timnas Vietnam U-22 (4-3-3): Bui Tien Dung; Do Thanh Thinh, Ho Tan Tai, Nguyen Thanh Chung, Hyunh Tan Sinh; Doan Van Hau, Nguyen Trong Hoang, Do Hung Dung; Nguyen Quang Hai, Nguyen Hoang Duc, Nguyen Tien Linh
Pelatih: Park Hang-seo
Berita Terkait
-
Hal-hal yang Membuktikan Timnas Indonesia Berada di Level Berbeda Sepanjang 2025
-
Kisah Striker Thailand: Pulang Abroad dari Liga Jerman Demi Jadi Biksu
-
Gagal Total di SEA Games, Timnas Indonesia U-22 Kini Terancam Sanksi dari Kemenpora
-
Gelar Evaluasi, Kemenpora akan 'Hukum' Cabor yang Gagal Penuhi Target SEA Games 2025
-
Gagal di Sea Games 2025, Legenda Timnas Agung Setyabudi Sebut Era Indra Sjafri Telah Berakhir
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Jordi Cruyff Lagi Sibuk Cari Pelatih Baru untuk Ajax, Patrick Kluivert Masih Nganggur
-
2 Hal Menarik dari Rumor Kelme Jadi Brand Apparel Baru Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia vs Bulgaria: Ole Romeny Bakal Lawan Rekan Setimnya
-
Kondisi Terbaru Mees Hilgers: Nasib Ada di Tangan Erik Ten Hag
-
Tak Dipakai Mikel Arteta, Bek Arsenal Rp1 Triliun Berpotensi Hijrah ke Liverpool
-
Prediksi Semifinal Piala Liga Inggris Chelsea vs Arsenal: Rekor Buruk The Blues di Kandang Sendiri
-
Tak Mau Hormati Barcelona, Kylian Mbappe Kena Damprat Joan Laporta
-
Terungkap Umpatan Xabi Alonso ke Pemain Real Madrid Sebelum Dipecat, Mbappe Jadi Biang Kerok
-
Kilas Balik Anak John Herdman Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia dan Buat STY Tertunduk
-
Harapan Umuh Muchtar usai John Herdman Diresmikan sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia