Suara.com - Bayern Munich menjuarai Liga Jerman untuk kedelapan kalinya secara beruntun, setelah mengalahkan tuan rumah Werder Bremen dalam laga Bremen vs Bayern di pekan ke-32. Hal itu sebagaimana bisa dilihat dalam catatan hasil dan klasemen Liga Jerman.
Pada pertandingan di Stadion Weser, Rabu (17/6/2020) dini hari WIB, Robert Lewandowski menjadi bintang kemenangan Bayer Munich atas Bremen lewat gol tunggalnya di menit ke-43.
Kemenangan itu membuat Bayern Munich memiliki 76 poin dan dengan tiga laga tersisa sudah tidak dapat terkejar tim peringkat kedua Borussia Dortmund yang mengoleksi 66 poin.
Pada laga lainnya, Freiburg kembali naik ke zona Eropa setelah menang 2-1 atas tamunya Hertha Berlin. Freiburg kini menghuni peringkat ketujuh dengan koleksi 45 poin.
Vincenzo Grifo membawa tuan rumah memimpin pada menit ke-61, sebelum eksekusi penalti Vedad Ibisevic pada menit ke-66 menyamakan kedudukan bagi Hertha.
Gol penentu kemenangan Freiburg baru tercipta pada menit ke-71 melalui pemain pengganti Nils Petersen.
Sementara tim ibukota lainnya Union Berlin yang menang 1-0 atas tim juru kunci Paderborn. Gol semata wayang pada laga tersebut datang dari gol bunuh diri pemain Paderborn Ben Zolinski.
Pertandingan Selasa (16/6/2020) :
Baca Juga: Bayern Munich Segel Gelar Juara, Berikut Daftar Juara Liga Jerman
Borussia Monchengladbach 3 - 0 Wolfsburg
Pertandingan Rabu (17/6/2020) :
Freiburg 2 - 1 Hertha BSC
FC Union Berlin 1 - 0 SC Paderborn 07
Werder Bremen 0 - 1 Bayern Munich
Jadwal Pertandingan Rabu (17/6/2020) :
Berita Terkait
-
Bintang Muda Bayern Munich Terang-terangan Ingin Gabung Real Madrid
-
Harry Kane Akui Sulit Belajar Bahasa Jerman, Sampai Ikuti Les Dua Kali Seminggu
-
Bintang Muda Bayern Munich Semringah Disamakan dengan Lionel Messi
-
Fantastis, Kekayaan Harry Kane Tahun 2026 Tembus Lebih dari Rp2 Triliun
-
Kim Min-jae Dipantau Sejumlah Klub Eropa, Fenerbahce Paling Ngebet
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Kenapa John Herdman Tolak Honduras dan Pilih Indonesia? Singgung Soal Liga Profesional
-
Tak Takut Dicaci! John Herdman Siap Dihantam Tekanan Suporter Indonesia
-
Jay Idzes Jadi Kunci! Ini Misi Awal John Herdman di Timnas Indonesia
-
Kontroversi 5 Gol Juventus ke Gawang Emil Audero: Penalti Dianulir dan Kartu Merah Pelatih Cremonese
-
John Herdman: Timnas Indonesia Layak Naik Kelas
-
Kata-kata Pertama John Herdman Usai Diperkenalkan Sebagai Pelatih Timnas Indonesia
-
Resmi Diperkenalkan Erick Thohir, Ini Ambisi Besar John Herdman Bersama Timnas Indonesia
-
Pesta 5 Gol ke Gawang Emil Audero, Spalletti Sebut Juventus Belum Selevel dengan Inter
-
PSSI Resmi Umumkan John Herdman Sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Fakta Baru: Pemain Real Madrid Terkejut, Xabi Alonso Didepak Tanpa Pemberitahuan Internal