Suara.com - Gebrakan besar dilakukan oleh salah satu klub Liga 2, Dewa United. Mereka kini tengah membangun dua lapangan latihan berstandar internasional di Megamendung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Dikutip dari keterangan Dewa United yang dikutip dari Antara, manajemen klub menyatakan bahwa lapangan seluas total tiga hektare tersebut akan dilengkapi dengan ruang ganti, kamar mandi. Tak lupa juga dibangun tribune penonton berkapasitas 500 orang.
Dua lapangan latihan tersebut masing-masing berukuran 73 meter x 110 meter. Selain itu, direncanakan pula keberadaan lapangan bola basket serta kolam renang.
"Pendiri Dewa United, Tommy Hermawan Lo ingin klub berkiprah dengan kualitas tinggi dan mendapatkan banyak prestasi,'' ujar media officer Dewa United, Rio Bembo Setiawan.
''Agar itu terwujud, tim harus diberikan sasrana penunjang untuk berlatih dan lapangan di Megamendung adalah salah satunya," imbuhnya.
Rio menyebut bahwa pembangunan lapangan tersebut mengambil referensi dari lapangan latihan JCT Continassa milik klub asal Italia, Juventus, yang berkapasitas 600 penonton. Kebetulan, Dewa United dan Juventus memiliki sponsor utama yang serupa yaitu Jeep.
"Jadi tak salah jika klub asal Turin itu juga jadi referensi kuat kami untuk membangun 'training camp'," tutur Rio.
Meski demikian, pihak Dewa United belum dapat memastikan kapan pembangunan lapangan tersebut akan rampung.
Pandemi COVID-19 di Tanah Air dan penerapan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) membuat pengerjaan proyek itu tersendat.
Baca Juga: Gibran Beri Vaksinasi Covid-19 Suporter Pasoepati, Presiden: Persiapan Liga 2
"Kalau bicara keinginan, kami berharap akhir 2021 sudah selesai dan bisa digunakan tahun 2022. Semoga bisa terkabul," kata Rio.
Berita Terkait
-
Kasus Rafael Struick dan Pentingnya Seorang Pemain Mendapatkan Pelatih yang Tepat
-
Spaso Maafkan Aksi Emosional Rafael Struick: Kamu Masa Depan Sepak Bola Indonesia
-
IBL 2026 Resmi Dimulai! Duel Panas Dewa United vs Pelita Jaya Langsung Buka Musim
-
Insiden Kartu Merah Menit Akhir dan Kegundahan Rafael Struick yang Luput Jalani Musim Ideal
-
Statistik Rafael Struick Melempem di Dewa United, Posisi di Era Baru Timnas Indonesia Terancam?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Soal Skuad Piala AFF 2026, John Herdman Singgung Striker Juventus yang Bobol Gawang Emil Audero
-
Penyerang Timnas Indonesia Dirumorkan Segera Hijrah ke Liga Thailand, Siapa Dia?
-
John Herdman Percaya Diri Tatap Piala Asia 2027, Optimis Berbicara Banyak
-
Bursa Transfer Pelatih Real Madrid: Enzo Maresca atau Jurgen Klopp?
-
Baru 20 Tahun, Kadek Arel Resmi Jadi Anggota Exco APPI
-
Lucas Paqueta Ingin Pulang ke Liga Brasil, Rela Gajinya Dipotong
-
Bertahan Dulu di Crystal Palace, Marc Guehi Bimbang Pilih Arsenal atau Liverpool
-
Duit Miliaran Rupiah Raib, Federasi Sepak Bola Tunisia Batal Tunjuk Patrick Kluivert
-
Blunder Fatal Dominik Szoboszlai Bikin Pelatih Barnsley Murka, Arne Slot Juga Kecewa Berat
-
Kylian Mbappe Jadi Sosok Antagonis, Terang-terangan Berani Lawan Perintah Xabi Alonso