Suara.com - Bos Rans Cilegon FC, Raffi Ahmad, kembali memanaskan rumor pemain siapa pemain dunia yang bakal didatangkan. Terbaru, suami Nagita Slavina itu membisikannya ke Ketum PSSI, Mochamad Iriawan, saat berkunjung ke rumahnya.
Momen Mochamad Iriawan berkunjung ke rumah Raffi Ahmad untuk menjenguk anak keduanya itu diunggah melalui akun YouTube Rans Entertainment yang tayang pada 18 Maret lalu.
Di sela-sela kunjungannya, Raffi Ahmad kemudian meminta izin kepada Ketum PSSI. Ia mengatakan ingin mendatangkan pemain bintang dunia.
"Saya ada rencana besar, pak. Ini saya mau mendatangkan satu pemain, tapi nanti mohon izin bapak yang mendampingi," ucap Raffi yang kemudian memperlihatkan ponselnya ke Iriawan.
"Datang ke sini untuk meramaikan, untuk membuka Liga 1 di musim yang baru pak," sambung ayah Rafathar tersebut.
Raffi juga menyebutkan ada satu nama lagi. Ia kemudian membisikkan nama itu ke Ketum PSSI, sehingga sosoknya masih rahasia.
Kendati begitu, pemain kedua yang disebut oleh Raffi itu tidak akan bermain di Liga 1 bersama Rans Cilegon FC. Namun, pemain yang dimaksud akan ikut agenda sebelum kickoff Liga 1 musim depan.
Terlepas dari kabar ini, Rans Cilegon FC memang sudah memastikan tiket ke Liga 1 musim depan. Klub berjuluk The Phoenix tersebut berhasil menjadi runner up Liga 2 usai kalah dari Persis Solo di final.
Baca Juga: FC Bekasi Jadi Momok, PCB Persipasi Siap Bersaing untuk Mentas di Kasta Tertinggi
Berita Terkait
-
Erick Thohir Ogah Mundur Sebagai Ketum PSSI, PSTI: Amanah Disalahgunakan
-
Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
-
Eks-Mertua Pratama Arhan Sindir Timnas Indonesia dan PSSI, Singgung Siapa Ya?
-
PSSI Belum Umumkan Pelatih Baru Timnas Indonesia, Media Vietnam Curiga Rival STY Jadi Target
-
Daftar Calon Pelatih Timnas Indonesia Makin Mengerucut, Siapa Saja?
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Erick Thohir Ogah Mundur Sebagai Ketum PSSI, PSTI: Amanah Disalahgunakan
-
Sedih, Shayne Pattynama Menghilang
-
Tak Lagi Buru Bintang Mahal, Ini Strategi Baru Transfer Manchester United
-
Ajaib! Elkan Baggott Malah Bersinar saat Timnas Indonesia Lagi Terpuruk
-
Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
-
Liverpool Incar Alessandro Bastoni, Siap Bayar Mahar Rp1,7 T ke Inter Milan
-
Jelang Hadapi Brasil, Inilah Kelemahan Dudu Patetuci yang Bisa Dimanfaatkan Nova Arianto
-
Gawat! Status Musafir Persija Jakarta Terancam Diperpanjang
-
Comeback Dramatis! PSBS Biak Tumbangkan Persita 2-1 di Menit Akhir
-
Siapa Siegert Baartman? Rekan Setim Nathan Tjoe-A-On yang Punya Darah Keturunan Bandung