Suara.com - Inggris merupakan salah satu negara dengan industri sepak bola terbesar di dunia, dan berseragam The Three Lions di kancah Internasional menjadi impian banyak pesepak bola, kecuali Erling Haaland dan tiga pemain lain.
Memiliki liga sepak bola paling kompetitif di muka bumi, tak serta merta menjamin Inggris berprestasi di kancah internasional, dan hal ini mungkin yang menjadi alasan Erling Haaland menolak berseragam The Three Lions.
Faktanya, Inggris minim prestasi. Pencapaian terbaik mereka di Piala Dunia adalah menjadi kampiun di edisi 1966, selebihnya mereka tak bisa berbicara banyak.
Di pentas Euro atau Piala Eropa, pencapaian terbaik Inggris adalah menjadi runner-up pada edisi 2020. Oleh karena itu, Inggris berupaya merekrut pemain-pemain keturunan.
Di antaranya ada Jack Grealish, Raheem Sterling, hingga Kyle Walker. Meski demikian, tercatat ada beberapa pemain yang menolak bermain untuk Inggris meski mereka punya kesempatan untuk membela The Three Lions. Siapa saja mereka?
1. Mikel Arteta
Arteta ternyata hampir saja membela Inggris di tahun 2010. Hal itu karena Arteta sudah bermain di Inggris selama lima tahun, tepatnya di Everton.
Saat itu pelatih Inggris, Fabio Capello, berniat memanggil Arteta karena ada aturan FIFA yang memperbolehkan seorang pemain membela suatu negara ketika sudah lima tahun tinggal di negara tersebut.
Akan tetapi, FIFA menolak pengajuan itu sehingga Arteta memilih untuk mengurungkan niatnya membela Inggris. Selama berkarier, Arteta sendiri belum pernah memperkuat timnas senior Spanyol.
Baca Juga: UEA vs Argentina: Lionel Messi Disimpan Dulu, Dybala - Lautaro Starter
2. Gareth Bale
Bakat yang dimiliki oleh Bale sempat membuat Inggris ingin menjadikannya bagian dari skuad. Terlebih, dia juga sempat masuk skuad Great Britain untuk Olimpiade 2012.
Namun, Bale menolak kesempatan itu dan lebih memilih membela Wales. Keputusannya pun terbayar karena dia sukses membawa Wales lolos ke Piala Dunia 2022 yang menjadi Piala Dunia kedua Wales sejak 1958.
3. Jamal Musiala
Musiala menjadi rebutan Timnas Inggris dan Jerman. Musiala yang lahir di Stuttgart punya ayah berdarah Inggris-Nigeria dan ibu Jerman hingga bisa membela dua negara tersebut.
Musiala sebetulnya sempat membela Inggris di kelompok umur, tapi pada akhirnya memilih untuk membela Jerman di timnas senior.
Tag
Berita Terkait
-
Profil Calum McFarlane Caretaker Chelsea, Minim Jam Terbang Langsung Lawan Guardiola di Etihad
-
Liam Rosenior Buka Suara soal Isu Jadi Pelatih Chelsea Usai Kepergian Enzo Maresca
-
Manchester City vs Chelsea: Ujian Berat The Blues Usai Pemecatan Maresca
-
Fulham vs Liverpool: Ujian Berat The Reds di London, Prediksi Skor dan Susunan Pemain
-
Leeds United vs Manchester United: Duel Panas di Elland Road, Prediksi Skor dan Susunan Pemain
Terpopuler
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Profil Calum McFarlane Caretaker Chelsea, Minim Jam Terbang Langsung Lawan Guardiola di Etihad
-
Super League Diserbu Pemain-pemain Asing Liga India yang Gagal Digelar
-
Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Beruntung Bisa Dilatih John Herdman
-
Kata-kata Erick Thohir Usai John Herdman jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
BREAKING NEWS! John Herdman Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Alwi Fadillah Tinggalkan Persija Jakarta Usai Debut Profesional Bersama Macan Kemayoran Senior
-
Sudah Ditunggu Persib, Persija Tegaskan Kemenangan atas Persijap Lebih dari 3 Poin
-
Manchester City vs Chelsea: Ujian Berat The Blues Usai Pemecatan Maresca
-
Hasil Drawing Piala Asia Futsal 2026, Indonesia Masuk Grup A Bersama Irak dan Korea Selatan
-
Fulham vs Liverpool: Ujian Berat The Reds di London, Prediksi Skor dan Susunan Pemain