Suara.com - Kesuksesan Maroko menembus semifinal Piala Dunia 2022 Qatar membuktikan kualitas negara mayoritas Muslim tidak bisa dianggap remeh dalam dunia sepak bola.
Maroko tak hanya menembus semifinal, tetapi juga mengalahkan beberapa negara unggulan Eropa dalam perjalanannya mengamankan peringkat empat Piala Dunia 2022.
Mulai dari Jerman, Spanyol hingga Portugal dilibas Hakim Ziyech dkk sebelum takluk dari Prancis di semifinal dan tumbang dari Kroasia di laga perebutan tempat ketiga.
Terlepas dari itu, Maroko hanya satu dari beberapa negara Muslim yang bisa berbicara banyak di Piala Dunia? Berikut di antaranya.
1. Turki
Turki pernah menempati peringkat ketiga pada Piala Dunia 2002. Raihan ini didapat setelah mengalahkan salah satu tuan rumah, Korea Selatan dalam perebutan tempat ketiga dengan skor 3-2.
Berstatus sebagai negara1 non-unggulan, Turki bahkan dinilai sebagai tim dengan skuad minim tetapi mampu mengukir rekor fantastis sebagai peringkat ketiga.
2. Senegal
Tak hanya Turki yang menorehkan hasil manis di Piala Dunia 2002. Senegal, negara Afrika dengan mayoritas Muslim ini turut mecatatkan hasil impresif.
Baca Juga: Kisah Alexis Mac Allister, 'Pemain Irlandia' yang Angkat Trofi Piala Dunia Bareng Timnas Argentina
Senegal bahkan sempat mengalahkan Prancis yang statusnya juara bertahan, meskipun langkah mereka harus berakhir di perempat final.
3. Aljazair
Aljazair mencoba berbicara banyak di Piala Dunia 2014 Brasil, menjadi kali keempat keikutsertaan mereka setelah edisi 1982, 1986 dan 2010.
Meski begitu, Aljazair hanya mampu mencapai babak 16 besar kompetisi. Namun torehan ini berhasil membuat publik sangat terkejut.
4. Nigeria
Nigeria menjadi salah satu negara Muslim dengan torehan membanggakan di Piala Dunia, bahkan dalam tiga edisi sekaligus.
Tag
Berita Terkait
-
Kamar Hotel Lionel Messi di Piala Dunia 2022 Qatar Jadi Museum Mini
-
Agen Bongkar Didier Deschamps Bohong Cedera Karim Benzema: Kebenaran Akan Datang!
-
Hubungan Lionel Messi dan Kylian Mbappe Retak? Bos PSG Buka Fakta Sebenarnya
-
Erdogan Yakin Ronaldo Korban Politik di Piala Dunia 2022 karena Bela Palestina
-
4 Pemain Argentina Calon Penerus Lionel Messi
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 7 Sabun Muka Mengandung Kolagen untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Tetap Kencang
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
Pilihan
-
Polemik RS dr AK Gani 7 Lantai di BKB, Ahli Cagar Budaya: Pembangunan Bisa Saja Dihentikan
-
KGPH Mangkubumi Akui Minta Maaf ke Tedjowulan Soal Pengukuhan PB XIV Sebelum 40 Hari
-
Haruskan Kasus Tumbler Hilang Berakhir dengan Pemecatan Pegawai?
-
BRI Sabet Penghargaan Bergengsi di BI Awards 2025
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
Terkini
-
Indra Sjafri Wajib Resah Lihat Statistik Penyerang Timnas Indonesia untuk SEA Games 2025
-
Jelang Duel vs West Ham, Slot Akui Mental Liverpool Drop
-
Hasil Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, 2 Gol Telat Untuk Ultah Macan Kemayoran ke-97
-
Beri Sinyal Datangkan Ivar Jenner, Bos Persija Serahkan Keputusan ke Pelatih
-
Rizky Ridho Bertahan, Persija: Tak Ada Paksaan
-
Membedah 6 Striker Timnas Indonesia U-22: Siapa Pantas Jadi Trisula di SEA Games 2025
-
Susunan Pemain Persija vs PSIM Yogyakarta di BRI Super League 28 November 2025
-
3 Pilar Berlabel Senior Absen dari Skuad Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2025
-
Link Live Streaming Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Jumat 28 November 2025
-
Hasil Bhayangkara FC vs Persebaya Surabaya: Gol Telat Titan Agung Buyarkan Kemenangan Bajul Ijo