Bola / Bola Dunia
Senin, 19 Januari 2026 | 15:40 WIB
Ilustrasi Donald Trump dan Piala Dunia 2026 [Suara.com]
Baca 10 detik
  • Timnas Jerman berpotensi memboikot Piala Dunia 2026 akibat ancaman tarif impor oleh Presiden Amerika Serikat, Donald Trump.
  • Ancaman tarif tersebut muncul setelah Trump berniat mengakuisisi Greenland dan ditentang oleh beberapa negara Eropa.
  • Boikot Piala Dunia disebut opsi terakhir Jerman jika Trump tidak mengubah kebijakan tarif impor terkait sengketa geopolitik.

Argentina kemudian memboikot Piala Dunia 1938 setelah FIFA kembali menunjuk Eropa sebagai tuan rumah, meski edisi sebelumnya digelar di Amerika Selatan.

India juga tercatat mundur dari Piala Dunia 1950, dengan alasan yang hingga kini masih diperdebatkan, termasuk isu larangan bermain tanpa sepatu.

Turki memilih tidak berpartisipasi di Piala Dunia 1950 karena kendala biaya perjalanan ke Amerika Selatan.

Sementara itu, Uni Soviet (USSR) menjadi negara terakhir yang tercatat memboikot Piala Dunia pada 1974, usai menolak bermain di Chile karena alasan politik pascakudeta militer.

Kontributor: Azka Putra

Load More