Suara.com - Tak disangka-sangka, Wina Lia seorang janda yang berniat menjual rumah plus pembeli bisa menikahinya jadi trending topik di dunia maya.
Perhatian netizen ikut tersedot dengan berita kontroversial perempuan asal Sleman, Jawa Tengah itu. Kasus dugaan pelecehan dengan korban penyanyi cilik TS yang mengorbitkan lagu Aku yang Dulu Bukanlah yang Sekarang juga mengguncang dunia hiburan.
Ia sudah melaporkan manajernya sendiri, Arif Dollah, ke Komnas Perlindungan Anak yang selanjutnya ditindaklanjuti dengan melaporkan Arif ke Bareskrim Mabes Polri.
Berita lainnya yang juga masuk daftar popular ada di daftar berikut ini:
1. Wina Lia Raih Popularitas
Wina Lia tidak menyangka iklan "Beli Rumah Bisa Ajak Pemiliknya Menikah" bisa melambungkan namanya di dunia hiburan. Padahal, dia tak sungguh-sungguh memasang iklan tersebut.
(Baca: Populer Wina Lia Laris Diundang Televisi)
2. Lelaki Malaysia Tertarik Rumah Wina Lia
Wina Lia, si pemilik rumah dalam iklan "Beli Rumah Bisa Ajak Pemiliknya Menikah" mengaku kewalahan dengan banyaknya tawaran yang masuk. Dia tak menyangka ada tawaran yang datang dari luar negeri.
(Baca: Rumah Wina Lia Ditawar Rp2 M oleh Lelaki Malaysia)
3. Duo Serigala Blak-blakan Soal Kehidupan Mereka
Ada-ada saja pengakuan personel Duo Serigala ini. Tapi mereka mengakui sendiri jika sedang terburu-buru, Ovi Safitri dan Pamela Sovianti memutuskan mandi bareng.
(Baca: Duo Serigala Mengaku Suka Mandi Bareng)
4. Alasan Artis Cilik Ini Ungkap Kekerasan Seksual yang Dialaminya
Penyanyi cilik berinisial TS mengaku malu menceritakan kekerasan seksual yang dilakukan manajernya, Muhammad Arif Dolah pada November hingga Desember 2014.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Diduga Tilep Rp10 M, Ayah Farel Prayoga Tantang Manajer Buktikan Penghasilan Fantastis
-
Dituding Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Ketimbang Gala, Fuji Balas Menohok
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa