Suara.com - Aktor sekaligus komika Pandji Pragiwaksono berkomentar keras terkait kasus pelecehan seksual striker klub sepak bola Persija atas penyanyi dangdut Via Vallen. Bintang film Insya Allah Sah ini pelaku yang diduga Marko Simic itu termasuk playboy gagal.
"Si pelaku pelecehan seksual itu playboy yang nggak punya skill," ujar Pandji Pragiwaksono di kantor Suara.com, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis (7/6/2018).
Menurut Pandji Pragiwaksono, Mrko Simic tak pandai merayu perempuan.
"Jadi sebenernya yang si pelecehan seksual lakukan ingin mendapatkan si perempuan itu. Yah, kalau dia punya sosial skill yang baik mungkin dia berhasil. Karena banyak banget playboy yang nggak harus ganteng tapi dia tahu cara ngomongnya," kata Pandji Pragiwaksono.
"Yang jadi masalahnya adalah cowok-cowok ini kadang nggak tahu batasnya, ambangnya. Mana yang diterima mana yang nggak. Harus diakui emang banyak cowok yang nggak ngerti, banyak yang nggak ngeh kalau sudah melakukan pelecehan," sambungnya lagi.
Oleh karena itu, Pandji minta Marko Simic agar segera meminta maaf kepada Via Vallen. Tindakan Via Vallen mengunggah screenshot percakapannya dengan Marko Simic sudah tepat.
"Jadi menurut saya cowoknya kalau nggak sengaja menyinggung Via Vallen ya udah minta maaf saja. Kalau misalnya Via Vallen mau bilang bahwa dia dilecehkan yah boleh-boleh aja karena kadang-kadang laki-laki harus digituin untuk takut," tutur Pandji Pragiwaksono.
Baca Juga: Via Vallen Dilecehkan, Billy Syahputra Kutuk Tindakan Marko Simic
Diberitakan sebelumnya, Via Vallen mengaku dilecehkan oleh pesepakbola ternama yang diduga Marko Simic. Via Vallen pun segera mengunggah tangkapan layar chat yang dikirimkan Marko Simic lewat direct message (DM) Instagram.
Di sana tertulis, lelaki tersebut meminta Via Vallen menanggalkan pakaiannya. Jelas saja Via Vallen marah. Kendati begitu, penyanyi asal Jawa Timur ini ogah memperpanjang masalah.
Berita Terkait
-
Polemik Pandji Pragiwaksono Memanas, Indro Warkop Beri Peringatan Keras Tentang Kritik di Indonesia
-
Pandji Pragiwaksono dan Polemik Mens Rea: Mengapa Kita Sering Dibenturkan Sesama Warga?
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga