Suara.com - Selain kasus penghinaan dan pencemaran nama baik, chef Puput Carolina juga melaporkan aktris Nikita Mirzani terkait tuduhan pengancaman.
Puput mengungkap ancaman Nikita disampaikan lewat Direct Message (DM) Instagram pada 28 September 2018. Nikita saat itu menulis ingin memukul Puput.
"Dia (Nikita Mirzani) bilang 'sini gue tonjok lo, masuk penjara nggak gue? Kapan mau gue tonjok? Sini gue tantangin'," kata Puput menirukan bunyi DM yang dikirim Nikita usai membuat laporan di Polda Metro Jaya, Jumat (7/12/2018).
Hasil konsultasi dengan pihak kepolisian, apa yang ditulis Nikita masuk kategori pengancaman. Terlebih Nikita pernah masuk bui gara-gara kasus penganiayaan.
Sementara, kuasa hukum Puput, Sunan Kalijaga menimpali, ancaman Nikita memang bisa saja jadi kenyataan. Penilaian itu juga didasarkan pada status mantan narapidana Nikita Mirzani.
"Apa yang ada di DM bisa terjadi. Ya karena melihat latar belakang Nikita yang pernah melakukan hal-hal kekerasan. Takutnya nanti ketemu di jalan apa di studio apa di mana gitu, itu dilakukan," kata Sunan menuturkan.
Berita Terkait
-
Lagi Dipenjara, Nikita Mirzani Masih Bisa Ledek Richard Lee yang Kini Jadi Tersangka
-
Richard Lee Diperiksa Polisi, Dokter Detektif Mendadak Muncul di Polda Metro Jaya Tuntut Penahanan
-
Drama Berakhir di Polda: Erika Carlina Resmi Cabut Laporan terhadap DJ Panda
-
Kaleidoskop 2025: Deretan Artis Masuk Penjara, dari Nikita Mirzani hingga Onadio Leonardo
-
Hukuman Nikita Mirzani Diperberat: Vonis Banding Naik Jadi 6 Tahun?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi