Suara.com - Oppie Andaresta kembali membuatkan lagu untuk Jokowi. Lagu tersebut sempat dibawakan di Konser Putih Adalah Kita, di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Minggu (7/4/2019).
Hal tersebut merupakan bentuk nyata dukungan pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden Nomor Urut 01, Jokowi dan Ma'ruf Amin.
Dalam lagu yang berjudul 'Jokowi Lagi', Oppie Andareta mengajak seorang vokalis bersuara ground, Atev. Ini dilakukan karena lagu 'Jokowi Lagi' dicampur dengan sedikit musik rock bernuansa underground.
"Waktu bikin lagu 'Jokowi Lagi', biasanya kita bikin lagu sudah kebayang aransemennya seperti apa, vokal yang nyanyiinnya seperti apa, jadi saya cari cowo yang karakternya bisa nge-ground, kebetulan teman saya rekomendasi mas Atev," kata Oppie Andaresta.
Selain itu, Oppie Andaresta tidak mau menghilangkan ciri khasnya dalam membuat lagu yang hanya menggunakan dua chord.
"Kalau saya bikin lagu hanya dua chord. Memang saya jagonya bikin lagu gampang," sambung Oppie Andaresta.
Liriknya pun terinspirasi dari sosok Jokowi yang dianggap punya citra baik di mata masyarakat.
"Prosesnya cepat. Liriknya gampang banget karena tentang pak Jokowi orangnya jujur, amanah, anti korupsi jadi saya sebutin semua," sambung Oppie Andaresta.
Baca Juga: Ada Awan Lafaz Allah di Kampanye Prabowo, Oppie Andaresta Berkomentar
Berita Terkait
-
Ada Awan Lafaz Allah di Kampanye Prabowo, Oppie Andaresta Berkomentar
-
PDIP Satu Suara dengan SBY Tanggapi Kampanye Akbar Prabowo yang Tak Lazim
-
Prabowo Sebut Ibu Pertiwi Diperkosa, Jokowi: Yang Benar Berprestasi
-
Prabowo Bilang Ndasmu, Kubu Jokowi: Tak Pantas Disampaikan Capres
-
Jokowi: Pesta Demokrasi Jangan Menciptakan Ketakutan Apalagi Marah-marah
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
Terkini
-
Viral Momen Miss Israel Diduga Tatap Sinis Miss Palestina di Miss Universe 2025
-
Sinopsis Toy Story 5: Woody dan Buzz Hadapi Mainan Teknologi Tinggi Lilypad, Tayang 19 Juni 2026
-
Tasya Farasya Rayakan Status Janda Pakai Kue 'Officially Unmarried'
-
Festival Sinema Prancis 2025 Siap Digelar 14 Kota, Joko Anwar Bakal jadi Tamu Spesial
-
Deretan Rekomendasi Film Tentang Sulap, Terbaru Now You See Me 3 Tayang Hari Ini
-
Hamish Daud Berduka Kakeknya Meninggal, Ternyata Seorang Veteran Perang Dunia II
-
Yudo Sadewa Geram Dituduh Hidup dari Uang Negara, Tegaskan Sumber Kekayaannya dari Aset Kripto
-
Manajer Artis ini Diduga Sentil Hubungan Erika Carlina dan DJ Bravy Setingan
-
Tasya Farasya Resmi Menjanda
-
Klaim Bukan Carmuk atau Menjilat, Mayangsari Bersyukur Soeharto Dapat Gelar Pahlawan Nasional