Suara.com - Kartika Putri menegaskan tak mau dipoligami oleh suaminya, Habib Usman bin Yahya. Hal tersebut rupanya tertuang dalam perjanjian pra nikah yang sudah disepakati pasangan tersebut sejak awal.
"Aku sudah membuat perjanjian sebelum menikah. Hanya satu permintaan saya sebelum menikah, hanya saya tidak mau dipoligami," ujar Kartika Putri dalam acara Ngopi Dara, beberapa waktu lalu.
Presenter yang kini berhijab itu dengan tegas menyebut konsekuensi yang didapatkan jika Habib Usman bin Yahya melakukan poligami. Tak tanggung-tanggung, ia menganggap poligami sama saja menjatuhkan talak.
"Apabila kamu (suami) poligami saya, di belakang atas pengetahuan saya atau tidak sepengetahuan saya, sama saja kamu menjatuhkan talak kepada saya dan saya bisa langsung pulang ke rumah orangtua saya," sambungnya lagi.
Pernyataan tegas itu terungkap ketika Kartika Putri menjawab pertanyaan yang dilontarkan Jessica Iskandar sebagai host.
"Seandainya lima tahun lagi rumah tangga sayang diguncang masalah, apakah saya akan komitmen seperti di awal pernikahan?" kata Jessica Iskandar.
Tadinya, Kartika Putri dengan mantap menjawab, "Tetap (berkomitmen) insya Allah." Fakta soal perjanjian pra nikah itu terungkap ketika Jessica Iskandar menanyakan adakah hal yang tak dapat ditoleransi dalam menjalani rumah tangga bersama Habib Usman bin Yahya.
Tag
Berita Terkait
-
Foto Bareng Kartika Putri, Jessica Iskandar : Calon Kakak Ipar Nggak Jadi
-
Diizinkan Suami, Cantiknya Kartika Putri Fashion Show Pakai Busana Syar'i
-
Pamer Kode Ini, Kartika Putri Hamil Anak Pertama?
-
Salut, 5 Artis Indonesia Ini Malah Makin Tenar Berkat Logat Daerahnya
-
7 Potret Liburan Kartika Putri dan Suami di Amerika, Mesra Abis!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
Terkini
-
Bruce Leung Bintang Film Kung Fu Hustle Meninggal Dunia, Ini Profil Lengkap Sang Legenda
-
Tiket Gala Premiere Film Horor Kuyank Diskon Buy 1 Get 1, Cek Syaratnya
-
Lempar Gombalan hingga Resmi Cetak Handprinting, Meet and Greet Minho SHINee di Jakarta Pecah!
-
Meriah dan Penuh Warna, Pesta Ulang Tahun ke-11 Gempi Anak Gisella Anastasia Curi Perhatian
-
Selamat! Susan Sameh Melahirkan Anak Pertama, Namanya Rayyan Khalid Atamimi
-
Satu Dekade Netflix di Indonesia: Dari Sengketa Blokir Hingga Revolusi Sinema Tanah Air
-
Kisah Kocak Fajar Sadboy Naksir Dosen di Yang Penting Ada Cinta, Ditegur Jangan Berkhayal Jorok
-
Sempat Disembunyikan, Ini Potret Baby Bump Hanggini yang Siap Jadi Ibu!
-
Heboh Isu Karaoke Bareng LC, Intip Potret Kemesraan Ricky Harun dan Herfiza Novianti di Korea
-
Hal yang Bikin Dahlia Poland Sulit Ikhlas dari Perceraiannya dengan Fandy Christian