Suara.com - Lala, pengasuh anak Raffi Ahmad - Nagita Slavina, Rafathar, tiba-tiba jadi sorotan publik. Hal tersebut berawal dari vlog di Rans Entertainment yang merekam Lala berbelanja pakaian hingga jutaan rupiah pakai uang majikannya.
Alhasil, Lala menjadi bulan-bulanan publik. Tak tunggu waktu lama, Raffi Ahmad langsung angkat bicara dan membela asisten pribadinya tersebut.
"Coba La gimana rasanya waktu itu saat pertama kali Lala dibolehin belanja dengan sebanyak-banyaknya dalam waktu 10 menit."
"Karna banyak yang bilang wah si Lala nggak tahu diri tuh gini gini gini," ujar Raffi Ahmad.
Raffi mengaku bahwa Lala bukanlah karyawan yang tidak tahu diri. Seperti orang normal pada umumnya, wajar jika Lala merasa senang saat itu.
"Makanya Lala tuh bukannya nggak tahu diri ya, namanya juga orang seneng kali, dia excited," jelas Raffi Ahmad.
Dalam video yang diunggah oleh channel YouTube Rans Entertainment tersebut juga menginformasikan bahwa barang-barang belanjaan Lala sebagian dibagikan kepada karyawan cewek lainnya.
Lala bahkan tak mengambil satupun barang yang dibelikan oleh majikannya itu. Sebagian barang lainnya dikembalikan kepada Nagita Slavina.
"Nanti kita akan wawancarain semuanya. La kamu bawa kamera ini, samperin Bude Wati, semuanya yang udah dapet kita testimoni, bener kan. Biar subscriber yang lain tuh pada percaya bahwa kalau Lala tuh nggak seperti yang kalian pikir. Lala tuh baik kok," jelas Raffi Ahmad.
Baca Juga: Lucunya Reaksi Rafathar saat Raffi Ahmad Bercanda Soal Cewek
Akhirnya Raffi Ahmad memutuskan untuk give away sebagian barang yang dikembalikan Lala itu.
Artikel ini sudah tayang di Matamata.com
Berita Terkait
-
Syahnaz Sadiqah Masih Ngompol, Jeje Govinda: Selama Nikah Udah 3 Kali!
-
Kembalikan Barang Traktiran Nagita Slavina, Lala Nggak Kuat Dibully?
-
Lucunya Reaksi Rafathar saat Raffi Ahmad Bercanda Soal Cewek
-
Beda Jauh, Perbandingan Sikap Merry dan Lala saat Ditraktir Nagita Slavina
-
Raffi Ahmad Ingin Rafathar Pintar Ilmu Agama
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Pecah! 11 Idol K-Pop Comeback 2026: EXO, BTS hingga BIGBANG
-
Siapa Mikhail Iman? Sosok yang Dicurigai Pacar Baru Ria Ricis
-
Sinopsis A Knight of the Seven Kingdoms, Prekuel dari Game of Thrones
-
Antara Ibu, AI, dan Ibu Pertiwi: Menyelami Kedalaman Filosofis Film Esok Tanpa Ibu
-
3 Karakter Utama Film Korea Sister, Jung Ji So Comeback!
-
Bukan Kejar Harta, Teddy Pardiyana Ungkap Alasan Ajukan Hak Ahli Waris Bintang
-
Nostalgia Tren 2016, 6 Selebritis Tampil Ikonik dengan Kalung Choker dan Jeans Robek
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Film The American di Netflix, Thriller Sunyi yang Menegangkan
-
Park Bo Gum Comeback Main Film Sejarah, Bintangi The Sword: A Legend of the Red Wolf Bareng Joo Won
-
Boss Level: Frank Grillo Mati Ratusan Kali demi Selamatkan Dunia, Malam Ini di Trans TV