Suara.com - Kabar meninggalnya Ani Yudhoyono masih menyisakan duka yang mendalam. Termasuk bagi sang menantu, Annisa Pohan.
Selama ini, Annisa Pohan nampak setia merawat dan menemani sang mertua menjalani perawatan. Bahkan sebelum Ani Yudhoyono jatuh sakit, Annisa Pohan memang sudah dekat dengan ibu mertuanya itu.
Seperti apa sih momen manis kedekatan antara Annisa Pohan dan Ani Yudhoyono?
Yuk langsung saja simak 7 potret kedekatan Annisa Pohan dan Ani Yudhoyono yang berhasil dirangkum oleh Matamata.com.
1. Kebaya hitam
Ani Yudhoyono dan Annisa Pohan nampak kompak dalam balutan kebaya hitam nih. Keduanya tampil begitu cantik.
2. Mertua-menantu goals
Kalau tadi keduanya kompak memakai kebaya senada, kali ini Annisa Pohan dan Ani Yudhoyono juga kompak mengenakan kain tradisional senada.
3. Kompak dengan cucu
Baca Juga: Annisa Pohan Merasa Belum Maksimal Merawat Ani Yudhoyono
Nggak hanya dengan Annisa Pohan, Ani Yudhoyono kali ini juga tampil kompak dengan sang cucu, Almira dalam balutan baju berwarna biru.
4. Sayang cucu
Demi sang cucu, Ani Yudhoyono bahkan sampai rela duduk di lantai lho untuk menemani Aira yang saat itu masih belajar merangkak.
5. Dekat dengan keluarga
Ani Yudhoyono nampaknya tak mau melewatkan momen sedetikpun tanpa sang anak dan cucunya.
Ani Yudhoyono, Annisa Pohan, AHY, dan si kecil Almira nampak menikmati sore bersama.
Berita Terkait
-
Cuek Saat Dicium AHY dan Annisa Pohan di Acara Ultah, Etika Aira Yudhoyono Jadi Sorotan
-
Akhirnya Dipersatukan, Pertemuan Aira Yudhoyono dan Shafeea Ahmad Jadi Bukti Kemiripan Mereka
-
Annisa Pohan Curhat Perdana Tak Ikut Upacara Kemerdekaan di Istana, Ada Apa?
-
Ari Lasso Belum Dapat Solusi 'Dizalimi' WAMI, Annisa Pohan Colek Menekraf
-
Usai Viral Tak Disalami Gibran, AHY Ziarah ke Makam Ani Yudhoyono di Hari Ultah, Cari Ketenangan?
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Letto Sulap Lagu Sandaran Hati Jadi Koplo di Synchronize Festival 2025
-
Ashanty Dilaporkan Mantan Karyawan, Diduga Dalangi Perampasan Aset
-
Richard Lee Cecar Hasan Nasbi: Jadi Komisaris BUMN karena Kedekatan atau Utang Jasa?
-
The Cottons Bahas Isu Keracunan MBG di Synchronize Fest, Ada 'Perdebatan' Kecil
-
Aksi Hindia di Synchronize Fest 2025, Bendera Palestina Berkibar di Layar Besar
-
Nonton Foo Fighters, Soleh Solihun Terkesan dengan Gaya Interaksi Dave Grohl
-
Nunung Srimulat: Kalau Gak Ditangkap, Mungkin Saya Sudah Mati
-
Sinopsis dan Alasan Nonton Genie, Make a Wish: Drama Baru Kim Woo Bin dan Bae Suzy di Netflix
-
Belum Lunasi Pembayaran Pembelian Lahan, Taqy Malik Disentil Pakai Kisah Sahabat Nabi Muhammad
-
Dituduh Tabrak Lari Sampai Dicap Pembunuh, Nadya Almira Sampai Takut ke Alfamart