Suara.com - Hari ini, Senin (16/9/2019) tepat menjadi hari ulang tahun ke-70 penyanyi lengendaris Chrisye. Di momen ini, mesin pencarian Google bahkan sampai memasang wajah Chrisye di hamalan depan mereka, atau yang lebih dikenal dengan Google doodle.
Chrisye, yang memiliki nama asli Chrismansyah Rahadi lahir di Jakarta pada 16 September 1949. Ia meninggal dunia pada 30 Maret 2007, atau di usia 58.
Selama berkarier, Chrisye sudah melahirkan puluhan lagu hits dan membuatnya menjadi salah satu penyanyi terbaik di Indonesia.
Di momen spesial ini, Suara.com mencoba memilih lima lagu, dari puluhan lagu terbaik dari Chrisye. Lebih asyiknya lima lagu ini kamu dengarkan di saat sore atau malam hari, menjelang istirahat.
Apa saja lagunya, simak lebih lengkapnya di sini yuk:
1. Andai Aku Bisa
Lagu "Andai Aku Bisa" merupakan ciptaan dari Ahmad Dhani & Bebi Romeo. Lagu ini hadir dalam album berjudul In Memoriam Gratest, yang dirilis tak lama setelah Chrisye meninggal.
Lagu ini sempat menjadi hist kala itu, dengan video bintang video klipnya Titi Kamal dan Tengku Firmansyah. Coba simak deh, walau temanya tentang seseorang yang tak mungkin menjadi kekasihnya, karena masih memiliki kekasih lain, namun lagu ini tidak terdengar cengeng.
Baca Juga: Belajar dari Mendiang Chrisye, Begini Cara Mencegah Kanker Paru-Paru
2. Pergilah Kasih
"Pergilah Kasih" merupakan single jagoan di album berjudul sama, yang dirilis pada 1989. Meski lagu tersebut sudah berusia 30 tahun, namun masih begitu indah didengar hingga sekarang.
3. Semusim
"Semusim" hadir dalam album Badai Pasti Berlalu yang dirilis pada 1999. Meski dalam album ini terdapat sejumlah hits, namun "Semusim" paling lama bertahan di tangga lagu musik di radio maupun televisi kala itu. Spesialnya, dalam lagu ini tedapat vokal pesinden Waljinah, yang mebuat lagu "Semusim" terdengar nikmat dan unik.
Berita Terkait
-
Istri Chrisye Terpaksa Jual Koleksi Piringan Hitam, Ari Lasso Geram: Royalti Musisi Kemana?
-
Lagu Ini Tak Pernah Selesai Dinyanyikan Chrisye, Punya Daya Magis dan Spiritual
-
Makna Lagu 'Jika Surga Dan Neraka Tak Pernah Ada' Ciptaan Ahmad Dhani yang Dituding Plagiat
-
Ahmad Dhani Balas Tuduhan Plagiat! Bongkar Fakta Lagu 'Jika Surga dan Neraka Tak Pernah Ada'
-
Debut Jadi Penyanyi, Ferencia Annabele Remake Lagu Cinta Milik Chrisye
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana
-
Gara-Gara Lukisan Ini, Muncul Isu Terbaru Aura Kasih dan Ridwan Kamil Sudah Menikah?
-
Agak Laen: Menyala Pantiku! Jadi Film Indonesia Ketiga yang Tembus 10 Juta Penonton
-
8 Rekomendasi Film Hollywood Bernuansa Tahun Baru yang Tak Lekang Waktu
-
Top 10 Film Netflix Indonesia Terpopuler Akhir 2025, Jumbo Nomor Satu
-
5 Fakta Menarik Undercover Miss Hong, Park Shin Hye Comeback dengan Peran Ganda