5. Pesona Syahnaz Sadiqah di Pulau Padar
Syahnaz Sadiqah tampaknya mengunjungi satu per satu spot wisata terbaik yang ditawarkan oleh Labuan Bajo. Salah satunya Pulau Padar, pulau terbesar ketiga di Kawasan Taman Nasional Komodo.
Selama di Pulau Padar, Syahnaz memamerkan pesonanya yang memikat dalam balutan kain batik NTT. Pemandangan laut yang dikelilingi pegunungan membuat potret Syahnaz ini semakin menakjubkan.
6. Gaya Seksi Syahnaz Sadiqah di Pink Beach
Pink Beach merupakan bagian dari Labuan Bajo yang dijuluki salah satu surga wisata di Indonesia. Syahnaz bahagia banget bisa melihat langsung pasir berwarna pink yang menjadi ciri khas dari pantai ini.
Di Pink Beach, Syahnaz memamerkan pesonanya yang seksi dalam balutan bikini dan outer putih. Bintang film Kembalinya Raden Kian Santang The Movie itu terlihat sangat bergaya dengan kacamata hitam yang dikenakan.
7. Potret Syahnaz Sadiqah Berjemur Cantik
Syahnaz Sadiqah juga memamerkan tempatnya menginap selama berlibur di Labuan Bajo. Ia menginap di Loccal Collection yang disebut-sebut mirip dengan Santorini, salah satu destinasi wisata terbaik di Yunani.
Dalam potret yang dibagikan, Syahnaz tampil sangat bergaya dengan dress biru motif dan kacamata hitam. Potretnya berjemur cantik ini dibanjiri banyak pujian. Ada juga yang iri karena ini ke sana juga.
Baca Juga: 8 Gaya Liburan Wulan Guritno di Labuan Bajo, Body Goals Curi Perhatian
Itu tadi gaya Syahnaz Sadiqah liburan di Labuan Bajo bersama keluarga. Tertarik buat plesiran ke sana?
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
24 Tahun Berlalu, Begini Kondisi Terbaru Rumah Tao Ming Tse Meteor Garden
-
Viral dan Raih AMI Awards, Lagu Tabola Bale Telah Mengubah Hidup Seorang Siprianus Bhuka
-
Remake Berbagi Suami Sedang Disiapkan, Masih Tentang Sudut Pandang Perempuan
-
Sinopsis Pro Bono: Drakor Hukum Baru Jung Kyung Ho Sebagai Pengacara, Siap Tayang di Netflix!
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan
-
Sinopsis Air Mata Mualaf: Acha Septiasa Jatuh Cinta dengan Islam, Ditentang Ayah yang Pendeta
-
Sinopsis The Chronology of Water: Debut Penyutradaraan Kristen Stewart
-
Promo Menarik Nonton Film Agak Laen Menyala Pantiku di XXI dan CGV untuk yang Mau Ngirit