Suara.com - Drama Korea menjadi salah satu tontonan yang cukup populer di Indonesia. Berbagai genre pun dihadirkan dari mulai persoalan sekolah hingga rumah tangga.
Terkadang ada karakter yang begitu digandrungi. Bahkan ada sebagian dari mereka dianggap sebagai karakter suami idaman dan berharap bisa mempunyai pendamping seperti mereka.
Lantas siapa saja aktor yang berhasil memainkan sosok suami idaman di drama? Berikut ulasannya.
1. Junho 2PM - The Red Sleeve
Akting Junho 2PM di The Red Sleeve sukses menjadi perbincangan hangat. Dia didapuk menjadi seorang Raja Jeongjo yang bernama Yi San.
Meski punya banyak istri, Raja Jeongjo disebut hanya mencintai Sung Deok Im (Lee Se Young). Padahal Sung Deok Im merupakan seorang pelayan tapi dicintai sepenuh hati oleh Raja Jeongjo.
Tak heran, sosok Junho 2PM langsung menjadi suami idaman kaum hawa.
2. Ji Sung - Familiar Wife
Perannya sebagai suami Han Ji Min di drama Familiar Wife dianggap begitu memukau. Sehingga banyak penonton yang berharap bisa memiliki pendamping seperti Ji Sung.
Baca Juga: 4 Fakta Taxi Driver, Drakor Hits Lee Je Hoon yang Tayang di NET TV
Bagaimana tidak, dia melakukan banyak cara untuk terus melindungi keluarganya. Ji Sung juga dikatakan sebagai sosok yang penyayang keluarga.
3. Lee Do Hyun - 18 Again
Lewat drama ini nama Lee Do Hyun langsung populer. Dia dikisahkan kembali ke tubuhnya yang berusia 18 tahun guna memperbaiki masa lalu.
Lee Do Hyun menjadi sosok suami idaman karena terus berusaha menjadi suami dan ayah yang baik untuk istri dan anak-anaknya. Apalagi drama ini juga sukses menguras emosi penonton.
4. Park Hyung Sik - Happiness
Park Hyung Sik dipasangkan dengan Han Hyo Joo dalam drama Happiness. Mereka menjadi suami istri yang berjuang melawan wabah zombie.
Tag
Berita Terkait
-
4 Drama dan Film Korea yang Dibintangi Kang Hyung Suk, Layak Ditonton!
-
Sinopsis Beauty in the Beast: Drakor Baru Moon Sang Min di Netflix, Lomon Jadi Manusia Serigala
-
Bikin Baper Maksimal! 4 Drama Korea Romantis Kim Seon Ho di Netflix
-
Drama China Will Love in Spring: Saling Hormat, Bentuk Cinta Paling Dewasa
-
Bikin Desta Ketagihan, Dracin Kini Dilarang Tampilkan Kisah Cinta CEO Kaya dan Gadis Misikin
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV