Suara.com - Suami Dewi Perssik, Angga Wijaya, membeberkan asal usul maupun sisi lain dirinya yang tidak banyak diketahui publik. Angga Wijaya mengungkap, dirinya merupakan keturunan Sunda tulen walaupun besar di Lampung.
"Aku lahir di Lampung Barat, saya tinggal bersama nenek dari papah dan sekolah SD bersama nenek dari mamah. Kebetulan keluargaku sudah bercerai," ujarnya.
Menurut cerita orang tuanya, ungkap Angga Wijaya, dirinya sering sakit-sakitan sewaktu kecil.
"Aang Angga Wijaya. Sebenarnya, dulu nama saya itu dulunya Roni. Karena dulu saya sakit-sakitan, akhirnya diganti," ucapnya dikutip dari YouTube Esge Entertainment.
Menginjak usia ke-18, Angga Wijaya mengubah nasib dengan hijrah ke Jakarta dan terjun ke dunia entertainment.
"Daftar model cover boy production Biwan Plus. Saya gak juara, tapi diajak main sinetron," sambungnya.
Alasan terjun ke dunia entertainment, lanjut Angga Wijaya, adalah karena ingin terkenal dan punya banyak uang.
"Ingin mencari pengalaman, kedua saya percaya di dunia entertain semua dimudahkan dalam ekonomi. Kan banyak artis-artis yang sukses, terkenal dan banyak uang," tuturnya.
Kendati demikian, Angga Wijaya mengaku menyerah menekuni dunia entertainment.
Baca Juga: Dewi Perssik Jawab Kabar Mandul, Singgung Saipul Jamil dan Aldi Taher
"Saya 2 tahun di entertain, tapi akhirnya nyerah. Kalau casting ikutan casting, tapi gak pernah dapet. Kadang sebulan itu bisa 20 kali casting," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Perjalanan 25 Tahun BoA di SM Entertainment: Dari Pionir Hallyu Hingga Direktur Perusahaan.
-
Ayah Jihoon TWS Dikabarkan Meninggal Dunia, Agensi Beri Konfirmasi
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
19 Tahun Bekerja Sama, Taeyeon Perbarui Kontrak dengan SM Entertainment
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV