Suara.com - Artis Aurelie Moeremans terlihat masih tetap anggun saat menggunakan baju tentara. Bahkan penampilannya terkesan garang setelah menggunakan baju loreng.
Hal tersebut di lakukan Aurelie saat mengerjakan proyek film Foxtrot Six. Dia berperan sebagai seorang Marinir bernama Sersan Raya.
Selain Aurelie beberapa artis perempuan ini juga pernah berperan sebagai seorang tentara perempuan. Penampilan mereka pun tetap cantik walau menggunakan khas baju TNI.
Pensaran siapa saja artis perempuan yang pernah menjadi tentara? Berikut rangkumannya yang telah dihimpun dari berbagai sumber:
1. Aurelie Moeremans
Aurelie Moeremans tampil sebagai tentara perempuan bernama Sersan Raya di film "Foxtrot Six" (2019). Aurelie juga berkesempatan mengisi OST bertajuk "Gema". Untuk membuat perannya sebagai seorang marinir tampak nyata, dia harus menambah berat badan dengan makan banyak dan berolah raga.
Julie Estelle juga tampil di film "Foxtrot Six" sebagai Sari, sosok yang mendapat julukan pembela rakyat karena dedikasinya terhadap isu HAM. Saat promosi film, Julie terlihat mengenakan seragam tentara bareng para aktor yang lain.
Baca Juga: The Long Way Home: 2 Tentara dari 2 Korea yang Bersatu untuk Pulang Bersama
Prisia Nasution pun menjadi salah satu tentara di film "Merah Putih Memanggil". Film ini menceritakan tentang operasi pembebasan WNI dari sandera sekelompok teroris di kapal pesiar. Dengan seragam tentara, Prisia Nasution rupanya berperan sebagai dr. Kartini. Meski awalnya hanya dokter medik yang bertugas dalam pasukan khusus penyelamatan sandera dari tawanan teroris, Prisia sebagai dr. Kartini ikut angkat senjata dalam film yang rilis pada 2017 tersebut.
Selama proses syuting film "Merah Putih Memanggil", Prisia Nasution merasakan pengalaman berbeda. Proses syuting yang berlokasi di Gunung Bundar, Jawa Barat diceritakan terjadwal dengan sempurna karena mengutamakan kedisiplinan seperti prajurit TNI.
Selanjutnya ada Bunga Jelitha yang berperan sebagai Utami Nusantara dalam film "Serigala Langit" (2021). Peran Bunga dengan julukan Rajawali tersebut merupakan sosok pilot wanita senior yang menerbangkan pesawat tempur TNI AU.
5. Putri Ayudya
Putri Ayudya dalam film "Serigala Langit" adalah sebagai dr. Rina Yulianihesti. Ayu terlihat berkarisma saat memerankan psikolog Angkatan Udara yang akrab disapa Mayor Rina tersebut.
Tag
Berita Terkait
-
Walaupun Diteror Usai Rilis Buku, Kisah Aurelie Moeremans Jadi Inspirasi
-
Aurelie Moeremans Ungkap Dampak dan Ancaman usai Rilis Buku Broken Strings
-
Aurelie Moeremans Diancam dan Diteror Orang dari Masa Lalu Usai Rilis Buku Baru
-
Sinopsis Film Badik, Misteri Ospek Maut Berbalut Budaya Bugis Siap Teror Bioskop 30 Oktober
-
Monas Banjir Sampah Usai Puncak HUT ke-80 TNI: 126 Ton Diangkut!
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
Terkini
-
Pidato Mengharukan Raisa di AMI Awards 2025, Persembahkan Piala Buat Anak Hingga Vidi Aldiano
-
Trauma Didatangi Debt Collector atas Tunggakan Ruben Onsu, Sarwendah Curhat Ketakutan
-
Pacaran dengan Reza Arap, Lula Lahfah Dapat Peringatan dari Para Sahabat
-
Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2025, Hindia Boyong Piala Album Terbaik
-
Sarwendah Bantah Halangi Ruben Onsu, Beberkan Cara Mudah Bertemu Anak: Ayah Tinggal WhatsApp Aku
-
Dominasi Hyun Bin dan Son Ye Jin di Blue Dragon Film Awards 2025, Ini Daftar Lengkap Pemenangnya
-
Reaksi Kocak Deddy Corbuzier Diminta Rujuk Gegara Rayakan Ultah Sabrina Chairunnisa
-
Sumber Kekayaan Habib Bahar bin Smith, Aset Miliaran Rupiah dari Jualan Air Doa
-
6 Potret Ganteng Tristan Molina yang Digosipkan Dekat dengan Olla Ramlan
-
Rekam Jejak Jeffry Simatupang, Mundur sebagai Pengacara Helwa Bachmid untuk Melawan Habib Bahar