6. Dipolisikan Mantan Suami
Pada Mei 2022, Wanda Hamidah dilaporkan ke polisi oleh mantan suaminya, Daniel Patrick. Wanda dilaporkan karena masuk ke area pekarangan rumah Daniel tanpa izin yang berujung perusakan hingga perbuatan melawan hukum. Setelah dilaporkan, Wanda meminta jalan damai dengan Daniel.
7. Hijrah
Belum lama ini Wanda Hamidah muncul ke publik dengan penampilan berbeda. Wanda Hamidah tampak mengenakan hijab, padahal sebelumnya ia selalu memamerkan rambut indahnya. Wanda memutuskan untuk hijrah dan belajar menutup rambutnya dengan hijab. Ia mengaku masih belajar untuk istiqomah dengan keputusannya itu.
8. Rumahnya Diminta Dikosongkan
Wanda tengah jadi sorotan karena rumahnya digusur oleh Pemprov DKI Jakarta. Wanda kekeh bahwa ia punya hak atas rumah yang sudah puluhan tahun dihuni keluarganya. Namun, fakta menyebutkan bahwa Wanda ternyata hanya memiliki surat izin penghunian (SIP) atas rumah yang digusur itu. Sementara surat tersebut sudah mati sejak tahun 2012. Sehingga status rumah Wanda Hamidah menjadi bangunan liar yang harus ditertibkan.
Itu tadi sederet fakta Wanda Hamidah yang tengah disorot lantaran rumahnya digusur. Sebelumnya sosoknya juga sempat mengundang perhatian saat dikabarkan pernah menjalin hubungan spesial dengan Raffi Ahmad.
Kontributor : Safitri Yulikhah
Baca Juga: Penggusuran Rumah Wanda Hamidah Akhirnya Dibatalkan
Berita Terkait
-
Hari Pahlawan Dinilai Hampa, Wanda Hamidah Suarakan Keprihatinan
-
35 Hari Terpisah, Wanda Hamidah Disambut Tangis Lelah Putra Sulung dan Pertanyaan Menusuk Hati
-
5 Fakta Terbaru Wanda Hamidah Kawal Bantuan ke Gaza: Dari 'Penculikan' Hingga Desakan TNI Bantu!
-
Wanda Hamidah dari Sisilia: Tekan Pemerintah Indonesia Kawal Misi Kemanusiaan ke Palestina
-
Kapal Aktivis Pengangkut Bantuan Diadang Pasukan Israel, Wanda Hamidah: Ini Tindakan Ilegal
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- 27 Kode Redeem FC Mobile 15 Januari 2026, Gaet Rudi Voller Pemain OVR 115
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Viral Momen Haru Insanul Fahmi Ketemu Anak, Wardatina Mawa Wanti-Wanti: Tolong Jangan Digoreng!
-
Review 28 Years Later: The Bone Temple, Lebih Brutal Namun Manusiawi
-
Bentuk Telinga Roby Tremonti Dianalisis Pakai Ilmu Kuno Tiongkok, Apa Hasilnya?
-
Sinopsis The Dealer, Jung So Min dan Lee Soo Hyuk Guncang Dunia Kasino di Drakor Terbaru Netflix
-
6 Drama Member NCT, Terbaru Jisung Bintangi Crash 2
-
Viral Isu Kak Seto Curi Hak Cipta, Siapa Kreator Asli Si Komo?
-
Baru Rilis di Netflix, 5 Fakta Menarik Can This Love Be Translated?
-
Fakta Album Baru BTS ARIRANG, Begini Cara ARMY Indonesia Membelinya
-
Lelah Tunggu Anak Sule, Teddy Pardiyana Akhirnya Gugat Penetapan Ahli Waris Lina Jubaedah
-
Kejang-Kejang, Farida Nurhan Dilarikan ke Rumah Sakit