Suara.com - Keluarga Ayu Ting Ting belum lama ini mengadakan akikah untuk Razeta Sumehra Fachrizal, putri pertama adik Ayu Ting Ting, Assyifa Nur'aini dan Nanda Fachrizal.
Acara akikah diadakan saat usia si bayi sudah berusia 2 minggu. Acara yang diadakan di kediaman mereka berlangsung secara sederhana namun khidmat.
Nampak keluarga besar kompak mengenakan busana kuning cerah. Sedangkan para tamu terlihat memakai busana serba putih.
Seperti diketahui, Assyifa Nur'aini, adik Ayu Ting Ting melahirkan bayi perempuan, buah cinta dengan suaminya, Nanda Fachrizal pada Jumat (25/11/2022).
Penasaran seperti apa suasana akikah Sumehra keponakan Ayu Ting Ting? Berikut ulasannya.
1. Inilah momen akikah Razeta Sumehra Fachrizal, anak pertama Assyifa Nur'aini dan Nanda Fachrizal yang baru-baru ini digelar di kediaman mereka.
2. Keluarga besar Ayu Ting Ting tampil kompak dalam balutan busana kuning muda yang membuat acara semakin cerah.
3. Di momen istimewanya ini, Sumehra terlihat cute banget mengenakan dress serba kuning senada dengan keluarga besarnya.
4. Ayu Ting Ting tampak kalem dengan busana kuning dan kerudung yang dimodel kekinian, sedangkan Bilqis juga terlihat manis dengan bando yang menghiasi rambutnya.
Baca Juga: Ternyata Ini yang Buat Boy William Kangen dengan Ayu Ting Ting, Punya Hubungan Spesial?
5. Tak kalah curi perhatian, penampilan Umi Kalsum bak ibu-ibu yang masih berusia 30an tahun alih-alih sudah kepala lima.
6. Acara akikah Sumehra dipimpin oleh Abdul Rozak atau yang lebih akrab disapa Ayah Ojak. Beliau terlihat memberi sambutan pada tamu-tamu yang sudah hadir.
7. Seperti acara akikah pada umumnya, anggota keluarga secara bergantian memotong rambut baby Sumehra yang terlihat lebat.
8. Sebagai bibi, Ayu Ting Ting tak mau ketinggalan memotong rambut keponakannya yang lucu dan menggemaskan tersebut.
9. Sepupu Bilqis yang lahir pada Jumat (25/11/2022) ini melaksanakan akikah tepat di usia dua minggu, lho.
10. Meski digelar sederhana, acara yang bertempat di kediaman keluarga Ayu Ting Ting ini berjalan lancar dan khidmat.
Itu dia potret akikah Sumehra, keponakan Ayu Ting Ting yang baru hadir di tengah-tengah keluarga mereka.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Pakai Perhiasan Bak Toko Emas, Ayah Ayu Ting Ting Diingatkan Netizen soal 'Ain'
-
Ayah Ojak Pamer Emas Segambreng: Netizen Ribut Soal Duit Ayu Ting Ting!
-
Desta Ingin Temui Orangtua Ayu Ting Ting, Mau Minta Restu?
-
Ayah Ojak Pamer Perhiasan, Emang Boleh Laki-Laki Memakai Emas? Ini Peringatan Keras Buya Yahya
-
Ayah Ayu Ting Ting Pakai Perhiasan Bak Toko Emas Berjalan, Dapat Peringatan: Hati-Hati Ain
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Bernardo Tavares Cabut! Krisis Finansial PSM Makassar Tak Kunjung Selesai
-
Ada Adrian Wibowo! Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 Menuju TC SEA Games 2025
-
6 Fakta Demo Madagaskar: Bawa Bendera One Piece, Terinspirasi dari Indonesia?
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
Terkini
-
Aktor Malaysia Ini Pernah Jadi Malin Kundang Versi Negaranya Sebelum Main di Film Joko Anwar
-
Bukan Proyek Instan, Terungkap Proses Panjang di Balik Film Malin Kundang Garapan Joko Anwar
-
Cerita Malin Kundang Ditafsirkan Ulang di Film Baru Joko Anwar
-
Terbukti Bersalah dan Divonis 9 Tahun, Vadel Badjideh Masih Ngeyel
-
Joko Anwar Rilis Trailer Legenda Kelam Malin Kundang, Teror Mencekam di Balik Kisah Anak Durhaka
-
Deretan Film dan Drama Korea Kim Woo Bin yang Tayang di Netflix
-
Prilaku Bejat Vadel Badjideh ke Anak Nikita Mirzani Langgar Norma Agama, Penyebab Dihukum 9 Tahun
-
Kisah Hidup Lidya Pratiwi Sempat Ditawar PH Buat Jadi Film
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Nice to Not Meet You, Drakor Baru Lee Jung Jae Usai Squid Game
-
Breaking News: Vadel Badjideh Divonis 9 Tahun Penjara di Kasus Persetubuhan dan Aborsi