Suara.com - Putra tunggal Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, Muhammad Zinedine Alam Ganjar menuai sorotan.
Muhammad Zinedine Alam Ganjar saat ini sudah berusia 19 tahun. Penampilannya yang semakin dewasa sukses bikin banyak orang lain pangling.
Seperti diketahui, Ganjar Pranowo menikah dengan Hj. Siti Atikoh Supriyanti pada 1999.
Pasangan ini dikaruniai seorang putra bernama Muhammad Zinedine Alam Ganjar yang lahir pada 2003.
Penasaran seperti apa penampilan putra semata wayang Ganjar Pranowo ini? berikut deretannya.
1. Lahir tahun 2003, Muhammad Zinedine Alam Ganjar anak Ganjar Pranowo kini sudah dewasa dan sukses bikin pangling.
2. Alam Ganjar diketahui sedang menimba ilmu sebagai mahasiswa di Universitas Gadjah Mada jurusan Teknologi Industri.
3. Sejak dulu anak tunggal Ganjar Pranowo dan Hj. Siti Atikoh Supriyanti ini sudah menarik perhatian karena paras good looking dan posturnya yang tinggi.
4. Alam Ganjar juga terlihat aktif sebagai remaja, mulai dari suka main sepak bola hingga jadi penggemar K-Pop, lho.
Baca Juga: Kabar Ganjar Pranowo Mundur dari PDIP Demi Duet dengan Anies Baswedan, Ini Faktanya
5. Alumni SMAN 3 Semarang, Jawa Tengah itu bahkan pernah menyaksikan konser penyanyi asal Korea Selatan IU secara langsung di Jakarta pada Desember 2019 lalu.
6. Kini berusia 19 tahun, Alam Ganjar terlihat tinggi menjulang, bisa dilihat dari potretnya saat bersama teman-teman dan anggota keluarga mereka.
Itu dia deretan potret Muhammad Zinedine Alam Ganjar, anak tunggal Ganjar Pranowo yang kini makin tinggi dan dewasa.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Ganjar Minta Pemerintah Prabowo-Gibran Evaluasi Program dan Jajaran di Tahun Pertama
-
Setahun Prabowo-Gibran, Ganjar: Evaluasi Semua Program Yang Tak Jalan Termasuk Jajaran
-
Ganjar Ikut Meramaikan Warna Perlawanan: Keberanian Itu Menular, Harapan Itu Abadi
-
Ganjar Pranowo Tinjau Langsung Kondisi Pasca-Demo Jogja, Tunggangannya Jadi Salah Fokus
-
Megawati Akan Pimpin Upacara HUT RI di Lenteng Agung, Kehadirannya di Istana Masih Menjadi Misteri
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
Terkini
-
Dikecam karena Cium Anak Kecil, Gus Elham Yahya Sempat Tanggapi Tudingan Pelecehan
-
Tegaskan Rahimnya Sehat, Sarwendah Diingatkan Pernah Keguguran 2 Kali sampai Ganti Nama
-
Berhasil Sembuh, Fahmi Bo Sempat Berpesan Soal Lokasi Pemakaman
-
Curahan Hati Edy Khemod Seringai Ditinggal Ricky Siahaan: Tidak Pernah Kehilangan yang Sedekat Ini
-
Di DPR, Once Mekel Goda Fadly dan Piyu Masih Ngeband Bareng Meski Beda Sikap Soal Royalti
-
Gaptek, Hotman Paris Tak Gunakan ATM dan Selalu Bawa Gepokan Uang Dolar di Dompet
-
Hotman Paris Buka Lowongan Kerja Aspri: Syaratnya Cantik, Seksi dan Jago Berantem
-
Fakta Baru 'Sister Hong' Lombok: MUA yang Nyamar Cewek Tak Hanya Tipu Wanita, Pria Juga Jadi Korban
-
Satu Suara di Parlemen, AKSI dan VISI Kompak Perjuangkan Nasib Pencipta Lagu di Hadapan DPR
-
Dibalik Kerasnya Musik Seringai, Edy Khemod Beberkan Prinsip Anti-Duit yang Bikin Band Awet