Suara.com - Anak perempuan komedian Entis Sutisna alias Sule, Putri Delina kembali menitihkan air matanya ketika curhat kehidupan pribadi bersama Ashanty. Putri mengaku tak memiliki sosok yang bisa diajaknya curhat ketika sedih seperti sekarang ini.
Di sisi lain, Putri Delina juga sadar bahwa tak ada yang lebih paham tentang perasaannya selain diri sendiri.
"Kalau Putri lagi sedih, sekarang ini Putri curhat sama siapa?" tanya Ashanty dilansir dari unggahan Instagram @rumpi_gosip, Senin (3/4/2023).
"Enggak ada. Karena, lebih tepatnya kita mau cerita ke siapa pun tetap yang ngerti perasaan dan situasi kita sendiri," ujar Putri Delina sambil menangis.
Karena itulah, Putri Delina merasa ragu jika ingin bercerita masalah pribadinya dengan orang lain.
"Jadi, kadang mau cerita pun suka yang aduh gimana ya," ujar kekasih Jeffry Reksa ini.
Sayangnya, pengakuan Putri Delina ini dianggap warganet kurang bersyukur dan terlalu baper sehingga sulit memiliki teman curhat.
Namun, Putri Delina justru kerap curcol dan menangis setiap kali diundang podcast atau talkshow dengan artis.
"Banyak banyak bersyukur agamanya dikuatin, jangan selalu ngerasa jadi orang yang paling sengsara padahal masih banyak yang lebih dibawah dirimu," kata @eci51***.
Baca Juga: Rafael Alun Ditahan KPK, Ayah David: Itu Keluarga Atau Tim Belanda, Kok Jersinya Orens
"Ya lu sih baperan," komentar @lanee***.
"Selalu kalau diundang talkshow cerita kesendiriannya, orang bukannya respect malah ilfil," ujar @kipbahro**. "Kurang bersyukur," imbuh @dia_store***.
Berita Terkait
-
Nathalie Holscher Nangis Lebaran Tahun Ini Cuma Berdua dengan Adzam
-
Nathalie Holscher Ungkap Alasan Putus dari Fariz, Caren Delano: Duitnya Lebih Banyak Kamu?
-
Nathalie Holscher Ungkap Alasan Putus dari Fariz, Komentar Caren Delano Makjleb
-
Tetap Merdu dan Menggelegar, Mahalini Banjir Pujian Usai Nyanyikan Sial Sambil Rebahan
-
Sambut Bulan Ramadhan Bareng Keluarga Sule, Mahalini Fix Pindah Agama?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!