Suara.com - Harleyava Princy kembali jadi sorotan setelah kemunculannya bersama Deswita Maharani sang ibu sambung di acara Bahkan Voli. Leya dan Deswita datang untuk mendukung Ferry Maryadi yang bertanding bersama dengan The Prediksi.
Pada momen itu netizen justru salah fokus dengan ekspresi Harleyava Princy saat dipeluk oleh Deswita Maharani. Tak sedikit yang menyebut Leya tidak nyaman didekat ibu sambungnya itu.
Lantas siapa sebenarnya Leya? Kepoin biodata dan agama Harleyava Princy anak Ferry Maryadi yang sedang disorot di bawah ini.
1. Biodata dan Agama Harleyava Princy
- Nama lengkap: Harliafa Princi Maryadi
- Nama panggung: Harleyava Princy
- Nama panggilan: Leya
- Tempat, tanggal lahir: Jakarta, 18 November 2006
- Agama: Islam
- Orang tua: Ferry Maryadi dan Risma Nilawati
- Pekerjaan: Pelajar, selebgram
- Instagram: @harleyavaprincy
2. Profil Harleyava Princy
Harliafa Princi atau Harleyava Princy adalah anak kandung Ferry Maryadi dari pernikahan pertamanya dengan artis Risma Nilawati. Gadis yang kini sudah duduk di bangku SMA itu akrab disapa Leya.
Leya lahir pada 18 November 2006 dan menjadi anak tunggal dalam keluarganya. Sayangnya pada 2009 ketika usianya baru 3 tahun, kedua orang tuanya bercerai. Perceraian orang tuanya sendiri sempat diduga karena adanya orang ketiga.
Leya sendiri tumbuh dalam keluarga muslim sehingga ia pun menganut agama Islam. Bahkan Leya menempuh pendidikan SD dan SMP di sebuah sekolah Islam tepatnya Al Jabr Islamic School. Ia baru saja lulus SMP pada tahun 2022 lalu.
3. Sangat Manja pada Sang Ayah
Baca Juga: Biodata dan Agama Deswita Maharani Istri Ferry Maryadi, Disebut Tak Akur dengan Anak Sambung
Harleyava Princy yang hampir genap berusia 17 tahun mempunyai hubungan yang hangat dan dekat dengan ayahnya Ferry Maryadi. Meskipun kedua orang tuanya berpisah, Leya tak hanya dekat tapi juga sangat manja dengan ayahnya.
Namanya sendiri mulai disorot karena potret saat dirinya dipangku sang ayah viral dan jadi gunjingan. Pasalnya banyak yang merasa tidak pantas untuk anak gadis bermanja-manja dengan ayahnya. Ferry Maryadi pun mengaku bahwa sampai kapanpun Leya adalah gadis kecil di matanya.
4. Perjalanan Karier
Harleyava Princy yang baru masuk SMA telah menjadi selebgram dengan 184 ribu follower di Instagram. Walau demikian gadis yang bersuara merdu ini sepertinya belum ingin serius ke dunia hiburan.
Namun, bukan berarti dirinya tak tertarik pada dunia yang jadi tempat kedua orang tuanya berkarier. Sebab Leya juga mempunyai banyak kenalan artis muda seperti Beby Tsabina yang kerap meninggalkan komentar manis di postingannya.
Selain itu sosoknya pun populer karena memiliki wajah yang sangat cantik dengan gaya yang fashionable di setiap kesempatan. Belum lagi fakta bahwa kedua orang tuanya adalah artis papan atas, sehingga ia turut kecipratan popularitas.
Berita Terkait
-
Biodata dan Agama Deswita Maharani Istri Ferry Maryadi, Disebut Tak Akur dengan Anak Sambung
-
'Pakar Ekspresi' Bergunjing Saat Lihat Deswita Maharani Peluk Anak Tiri: Kayak Gak Nyaman
-
7 Potret Pasangan Artis di Turnamen Bahkan Voli, Kasih Semangat Suami Supaya Bisa Menang
-
Biodata Dwi Sasono, Artis yang Diam-diam Jago Main Voli
-
7 Potret Bryan Domani di Bahkan Voli, Paling Muda dan Diandalkan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super