Suara.com - Bukan hanya latar belakang dari Lady Aurellia Pramesti yang dibicarakan. Latar belakang keluarga dari korban penganiayaan yang dilakukan oleh pihak Lady, Muhammad Luthfi Hadhyan kini mengggeser atensi tersebut.
Melansir dari unggahan akun @txtdarisugab pada Senin (16/12/2024), dugaan atas menterengnya latar belakang keluarga Luthfi meramaikan media sosial. Meski begitu, cuitan ini bukan dugaan pertama yang muncul.
Sebelumnya, memang ada rumor bahwa Luthfi merupakan anak dari seorang konsulen. Rumor tersbeut kemudian dibahas kembali oleh pemilik akun yang dimaksudkan di atas.
"Chief koas yang dipukulin itu ternyata anak konsulen guys," tulis pemilik akun.
Masih dalam cuitan yang sama, dugaan bahwa Lutfhfi memiliki beberapa kerabat berprofesi dokter turut diungkit. Hingga dihadapkan serta dibandingkan dengan ayah Lady yang seorang pejabat.
"Keluarganya semua isinya dokter, makin seru Arc anak pejabat vs anak konsulen ini," sambungnya.
Meski begitu, pemilik akun yang belum mendapatkan kebenaran dari pihak keluarga Luthfi menegaskan bahwa cuitannya belum tentu benar.
Ditambah lagi, berdasarkan penelusuran dari Suara.com, sosok konsulen yang dimaksudkan diduga bukan lah ayah dari Luthfi, Wahyu Hidayat. Bukan konsulen, Wahyu disebut adalah seorang pejabat di salah perusahaan swasta.
Sementara konsulen yang ramai dibicarakan diduga adalah kerabat dari Luthfi. Profesi dokter yang dimaksudkan diduga adalah ibunda dari Luthfi.
Baca Juga: LHKPN Dedi Mandarsyah Dinilai Janggal, KPK Siap Lakukan Langkah Ini
Warganet sendiri tampaknya sudah dibuat girang dengan dugaan-dugaan terkait profesi mentereng hingga koneksi yang dimiliki oleh Luthfi. Hingga beragam perbandingan disematkan di kolom komentar.
Ada yang menyebut Luthfi sebagai pria berdarah murni karena keluarganya berlatar belakang kedokteran. Terutama dugaan adanya anggota keluarga dengan profesi konsulen yang dinilai terpandang di bidang kedokteran.
"Pure blood (darah murni) vs Muggle," kata seorang warganet.
"Sepengetahuan gue, ga ada yang bisa ngalahin pure blood di dunia kedokteran termasuk keluarga pejabat sekalipun, kecuali dia pelaku dan moral compass keluarganya bagus," tambah yang lain.
"Nah kalau seimbang gini seru," warganet menantikan.
"Yang konsulen itu pamannya tapi si Luthfi selama merantau ini katanya tinggal di rumah pamannya namanya dokter Yusuf kalau bapaknya si Luthfi itu Head of Sustomer Development Unilever," seorang warganet menambahkan.
Berita Terkait
-
Beda Pendidikan Mentereng Dedy Mandarsyah dan Wahyu Hidayat: Ayah Lady Aurellia vs Luthfi Dokter Koas
-
Ibu Lady Aurellia Pramesti Sebut Dokter Koas Tak Sopan, Bukti Video CCTV Malah Berbanding Terbalik
-
Beda Profesi Orang Tua Lady Aurellia vs Ortu Dokter Koas Korban Penganiayaan, Pejabat Lawan Old Money?
-
Dalih George Anak Bos Toko Roti Kabur ke Sukabumi, Untuk Menenangkan Diri
-
Anak Bos Toko Roti Aniaya Karyawan, Bikin DPR Murka: Tak Ada yang Kebal Hukum!
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Detik-Detik Ariana Grande Diserang Penggemar saat Promo Film Wicked di Singapura
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Buka Peluang Damai, Erika Carlina Hanya Ingin DJ Panda Tulus Akui Kesalahan
-
Profil Maipa Khalifah, Sosok Ibu Pengganti Ruben Onsu yang Terpisah Selama 40 Tahun
-
5 Drakor di Disney+ Tahun Depan, Wajib Masuk Daftar karena Ada Bae Suzy dan Kim Seon Ho
-
Sinopsis Made in Korea, Drakor Comeback Hyun Bin di Disney Plus Hotstar
-
4 Fakta Remake 'My Wife is A Gangster', SinemArt Hadirkan 'Bini Gue Preman'
-
Senderan di Bahu Nicholas Saputra, Raisa Langsung Dijodoh-jodohkan
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Review Now You See Me: Now You Don't, Reuni Horsemen yang Kurang Greget