Dalam unggahan lainnya, Tissa mengungkapkan bahwa Merbabu adalah gunung ketiga yang berhasil ia daki.
Sebelumnya, ia telah menaklukkan dua gunung lain di Indonesia, meski tak disebutkan secara rinci nama gunung tersebut.
“Alhamdulillah Gunung Merbabu menjadi gunung ke-3 aku. Tidak bisa dijelaskan kata-kata rasanya ketika mendaki gunung,” tulis Tissa.
Ia pun mengakui bahwa perjalanan menuju puncak bukanlah hal yang mudah. Banyak tantangan yang ia hadapi, mulai dari kelelahan fisik hingga godaan untuk menyerah.
“Banyak sekali prosesnya, ada capeknya, hampir menyerah dengan track-nya, tapi semua rasa itu musnah begitu saja ketika sampai di atas puncak dan melihat pemandangan yang begitu indah,” ungkapnya.
Tidak hanya sekadar mendaki, Tissa juga memiliki misi khusus dalam pendakiannya kali ini.
Ia berpartisipasi dalam kampanye lingkungan bersama WWF Indonesia dan National Geographic Indonesia, dengan misi “Zero Waste” atau tidak meninggalkan sampah selama proses pendakian.
“Thank u @wwf_id @natgeoindonesia @delladartyan udah ngajak aku untuk join mendaki gunung sekaligus menjalankan misi zero waste: tidak meninggalkan jejak sampah sama sekali dalam proses pendakian!” tulisnya lagi.
Tissa berharap pengalaman dan kegiatan yang ia lakukan bisa memberikan manfaat serta menginspirasi para pendaki lainnya untuk lebih peduli terhadap lingkungan.
Baca Juga: Dituding Tak Tegas ke Ahmad Dhani Soal Maia, Ini Bukti Cinta Al Ghazali ke Ibu Kandungnya
“Semoga kegiatan kita ini memberikan banyak manfaat dan inspirasi buat para pendaki lainnya. Next ke gunung mana lagi nih?” tulisnya menutup unggahan.
Dengan semangatnya yang tinggi terhadap alam, pendakian, dan kepedulian terhadap lingkungan, Tissa Biani tidak hanya menunjukkan sisi petualang dalam dirinya, tetapi juga menjadi sosok inspiratif bagi generasi muda yang mencintai alam Indonesia.
Berita Terkait
-
Dituding Tak Tegas ke Ahmad Dhani Soal Maia, Ini Bukti Cinta Al Ghazali ke Ibu Kandungnya
-
Calon Mertua Idaman, Maia Estianty Bahas tentang Anak Tak Selamanya Milik Orangtua
-
Mulan Jameela Mau Dinikahi karena Ahmad Dhani Nangis, Kini Gantikan Maia Duduk di Pelaminan Al
-
Video Lama Viral Lagi, Inikah Alasan Maia Estianty Belum Maafkan Mulan Jameela?
-
Maia Estianty Pastikan Hadir di Pernikahan Al Ghazali, Sudah Siapkan Kebaya
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Pecah! 11 Idol K-Pop Comeback 2026: EXO, BTS hingga BIGBANG
-
Siapa Mikhail Iman? Sosok yang Dicurigai Pacar Baru Ria Ricis
-
Sinopsis A Knight of the Seven Kingdoms, Prekuel dari Game of Thrones
-
Antara Ibu, AI, dan Ibu Pertiwi: Menyelami Kedalaman Filosofis Film Esok Tanpa Ibu
-
3 Karakter Utama Film Korea Sister, Jung Ji So Comeback!
-
Bukan Kejar Harta, Teddy Pardiyana Ungkap Alasan Ajukan Hak Ahli Waris Bintang
-
Nostalgia Tren 2016, 6 Selebritis Tampil Ikonik dengan Kalung Choker dan Jeans Robek
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Film The American di Netflix, Thriller Sunyi yang Menegangkan
-
Park Bo Gum Comeback Main Film Sejarah, Bintangi The Sword: A Legend of the Red Wolf Bareng Joo Won
-
Boss Level: Frank Grillo Mati Ratusan Kali demi Selamatkan Dunia, Malam Ini di Trans TV