Suara.com - Film horor Good Boy hadir dengan pendekatan yang unik sekaligus tidak biasa.
Jika biasanya sebuah film berfokus dan diperankan oleh karakter manusia, cerita ini disampaikan sepenuhnya dari sudut pandang seekor anjing peliharaan.
Latar ceritanya berlangsung di sebuah rumah berhantu yang menyimpan banyak misteri.
Film Good Boy adalah debut penyutradaraan Ben Leonberg. Menariknya lagi, anjing yang menjadi bintang utama dalam film ini adalah hewan peliharaan Leonberg sendiri, seekor anjing setia bernama Indy.
Indy bukan sekadar karakter figuran, namun ia adalah pusat dari keseluruhan cerita dalam film horor ini.
Good Boy tidak hanya menampilkan seekor anjing biasa pada umumnya, namun ia juga bisa bertindak atau berpikir secara manusiawi.
“Tujuan saya adalah membuat Indy berperilaku dan bertindak serealistis mungkin, didorong oleh naluri, sensasi, dan penalaran sederhana,” ujar Ben Leonberg dalam wawancara dengan Filmmaker Magazine, dikutip pada Rabu, 20 Agustus 2025.
Sutradara pun berhasil membawa Indy menjadi sosok anjing yang membuat perannya yang begitu mengesankan hingga ia berhasil meraih penghargaan “Howl of Fame” pertama di ajang SXSW.
Penasaran bagaimana kisah anjing peliharaaan yang menjadi karakter utama dalam sebuah kisah horor? berikut adalah sinopsis Good Boy selengkapnya.
Baca Juga: 5 Inspirasi Outfit Lee Sang Yi di Drama Good Boy, Bikin Jatuh Hati!
Sinopsis
Film ini dibuka dengan gambaran kehidupan Indy sejak masa kecil bersama pemiliknya, Todd. Dari bermain lempar tangkap hingga tidur siang bersama, hubungan keduanya terasa hangat dan mendalam.
Namun suasana berubah saat Todd, yang diketahui tengah sakit, memutuskan pindah ke rumah keluarga di pedesaan.
“Segera setelah pindah, Indy langsung merasa terganggu oleh sudut-sudut kosong, melacak keberadaan tak kasat mata yang hanya bisa dilihatnya,” ungkap sinopsis resmi film ini.
Tak lama setelah kepindahan itu, Indy mulai mengalami hal-hal janggal di rumah tua tersebut. Ketukan-ketukan misterius, suara aneh di malam hari, hingga bayangan menyeramkan mulai menghantui rumah mereka.
Indy harus melawan niat jahat yang ingin menyeret Todd kesayangannya ke alam baka.
Berita Terkait
-
Trailer Good Boy Dirilis, Suguhkan Horor dari Sudut Pandang Seekor Anjing
-
Ulasan Novel The Good Boy: Petualangan Ajaib Genie dalam Menemukan Cintanya
-
Good Boy: Film Horor Unik dari POV Seekor Anjing Selamatkan Pemiliknya
-
5 Drama Korea Terkenal di Bulan Juli 2025, Ada Drama Baru Park Bo-gum
-
4 Potret Bromance Yoon Dong Ju dan Kim Jong Hyeon di Good Boy, Bak Saudara!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV