Suara.com - Isu perselingkuhan Julia Prastini alias Jule jadi perbincangan hangat di media sosial setelah beredar foto dan video mesra wanita mirip dirinya bersama pria tanpa atasan.
Warganet menuding pria tersebut adalah petinju bernama Safrie Ramadan, yang disebut-sebut menjadi selingkuhan Jule sejak lama.
Jule dikenal sebagai istri Na Daehoon, konten kreator asal Korea Selatan yang rela pindah ke Indonesia dan menjadi mualaf demi menikahinya.
Ironisnya, publik justru menyoroti sosok Daehoon sebagai suami setia yang kini harus menanggung malu di hadapan jutaan pengikutnya.
Perselingkuhan Disebut Sudah Berulang dan Terjadi Sejak 2022
Berdasarkan kesaksian dari kenalan Jule, dugaan perselingkuhan sang selebgram dengan Safrie bukan kali pertama terjadi.
Beberapa warganet mengklaim hubungan itu sudah berlangsung sejak 2022 dan sempat ketahuan lagi pada 2023.
Jule disebut sering bolak-balik ke Yogyakarta untuk menonton pertandingan boxing pria selingkuhannya dan bahkan makan berdua di restoran tanpa mengenakan hijab.
Dia juga dikabarkan sudah pisah rumah dengan Daehoon selama empat bulan terakhir dan tinggal di kawasan Lebak Bulus.
Meski sempat ada upaya rujuk saat Daehoon sakit, Jule disebut masih sering keluar rumah bersama Safrie.
Baca Juga: Na Daehoon Kerja Apa? Dari Koki, Mualaf Sampai Buat Konten Bareng Istri Tapi Diselingkuhi
Diduga Selingkuh Karena Bosan dan Faktor Ekonomi
Sejumlah warganet menduga alasan Jule berselingkuh karena bosan dengan rumah tangganya dan ingin mencari suasana baru.
Ada juga yang menilai masalah ekonomi menjadi pemicu, di mana Jule merasa lebih berpenghasilan dan sibuk dibanding suami.
Namun sebagian lainnya menilai akar masalah terletak pada pernikahan muda dan perbedaan gaya hidup yang semakin besar.
Cuplikan podcast lama Jule pun kembali viral karena dia sempat mengaku pernah selingkuh setelah dituduh terus-menerus oleh Daehoon.
Pengakuan itu kini dianggap sebagai pembenaran atas isu yang sedang mencuat.
Bocornya Bukti dan Dugaan 'Teman Dekat' Jadi Sumber
Kabar perselingkuhan Jule kian memanas setelah beredar dugaan bahwa bukti foto dan video mesra itu disebarkan oleh teman dekat dari pihak Safrie sendiri.
Tag
Berita Terkait
-
Na Daehoon Bantah Tudingan Lakukan KDRT pada Jule: Tidak Pernah Sekalipun!
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
Jejak Digital Jule Ngarep Jefri Nichol, Ditulis Beberapa Bulan Jelang Nikah dengan Na Daehoon
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
Terkini
-
Tiket Gala Premiere Film Horor Kuyank Diskon Buy 1 Get 1, Cek Syaratnya
-
Lempar Gombalan hingga Resmi Cetak Handprinting, Meet and Greet Minho SHINee di Jakarta Pecah!
-
Meriah dan Penuh Warna, Pesta Ulang Tahun ke-11 Gempi Anak Gisella Anastasia Curi Perhatian
-
Selamat! Susan Sameh Melahirkan Anak Pertama, Namanya Rayyan Khalid Atamimi
-
Satu Dekade Netflix di Indonesia: Dari Sengketa Blokir Hingga Revolusi Sinema Tanah Air
-
Kisah Kocak Fajar Sadboy Naksir Dosen di Yang Penting Ada Cinta, Ditegur Jangan Berkhayal Jorok
-
Sempat Disembunyikan, Ini Potret Baby Bump Hanggini yang Siap Jadi Ibu!
-
Heboh Isu Karaoke Bareng LC, Intip Potret Kemesraan Ricky Harun dan Herfiza Novianti di Korea
-
Hal yang Bikin Dahlia Poland Sulit Ikhlas dari Perceraiannya dengan Fandy Christian
-
Penggemar Horor, Ini Promo Beli 1 Gratis 1 Tiket Sebelum Dijemput Nenek di Cinema XXI