Suara.com - Bali United berhasil mengamankan poin penuh saat menjamu Dewa United dalam laga pekan kesembilan di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar. Serdadu Tridatu menang telak 6-0.
Dalam pertandingan yang berlangsung pada Sabtu (10/9/2022) sore ini, Bali United nampak terlalu perkasa buat Dewa United. Mereka tampil begitu dominan dihadapan pendukungnya sendiri.
Enam gol Bali United dalam pertandingan ini dicetak Privat Mbarga (28'), Haudi Abdillah (42'), Novri Setiawan (45'), serta hattrick dari Ilija Spasojevic (68', 78' dan 90+2').
Kemenangan ini membuat Bali United naik ke posisi dua klasemen sementara BRI Liga 1 2022/2023 dengan torehan 21 poin. Tim berjuluk Serdadu Tridatu tersebut gusur Borneo FC Samarinda yang sebelumnya ada di sana.
Bali United cuma kalah satu angka dari Madura United yang ada di puncak klasemen sementara. Kemudian Dewa United ada di peringkat 12 dengan koleksi 10 poin.
Tag
Berita Terkait
-
Bali United Menyodok ke Peringkat 2 Klasemen usai Hancurkan Dewa United 6-0
-
Bali United Pesta Gol Lawan Dewa United, Ilija Spasojevic Cetak Hattrick
-
Hasil PSM vs Persebaya: Si Kembar Sayuri Menggila, Juku Eja Bantai Bajul Ijo 3-0
-
Duel Sengit RANS Nusantara vs Persik Kediri Berakhir Imbang
-
Menang Duel Lawan Persis Solo, PSS Sleman Naik ke Peringkat Delapan Klasemen Sementara
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Wakil Ketua DPRD OKU hingga Wiraswasta Ditahan KPK Terkait Suap Proyek
-
Tebing Longsor Menimpa Rumah dan Kendaraan di Ponorogo
-
Pramono Anung Tinjau Ragunan Usai Viral Harimau Kurus
-
Aletra Buka Dealer Baru untuk Perkuat Layanan EV
-
KPK Pamerkan Uang Rp300 Miliar dari Hasil Korupsi Taspen
-
Erupsi, Gunung Semeru Ditetapkan Berstatus Awas
-
Pasar Kosmetik Indonesia Tembus Rp 34,6 Triliun di Tahun 2025
-
Evakuasi Korban Bencana Tanah Longsor di Banjarnegara
-
Banyuwangi Tenggelamkan 35 Apartemen Ikan untuk Pulihkan Laut
-
Volume Sampah TPA Jabon Melonjak Saat Musim Hujan