Suara.com - Sejumlah buruh dan aktivis yang menggelar aksi unjuk rasa untuk mendukung Haris Azhar dan Fatia terlibat bentrokan dengan pihak kepolisian yang berjaga di depan Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Kamis (8/6/2023). Aksi kericuhan itu terjadi antara massa pendukung Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti dengan aparat Kepolisian.
Kericuhan itu terjadi saat Menko Marves Luhut Binsar Panjaitan keluar dari Pengadilan usai menjadi saksi. Ratusan massa pendukung yang enggan memberi jalan Luhut untuk keluar bersitegang dengan pihak Kepolisian yang akan membuka jalur.
Bentrokan dan aksi dorong-dorongan antara Polisi dan massa pun terjadi. Untungnya tidak ada korban yang terluka dalam peristiwa tersebut.
Luhut sendiri datang ke PN Jakarta Timur (Jaktim) sebagai saksi dalam kasus dugaan pencemaran nama baiknya dengan terdakwa Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti. [Suara.com/Alfian Winanto]
Tag
Berita Terkait
-
Profil Hakim Cokorda Gede Arthana yang Dinilai Seksis di Persidangan Haris Azhar - Fatia
-
Berkaca dari Tiket Konser Coldplay, Polisi Minta Masyarakat Waspada Penipuan Tiket Indonesia Vs Argentina
-
Aksi Dukungan untuk Haris Azhar dan Fatia di Kasus Pencemaran Nama Baik Luhut
-
Hadiri Sidang Haris-Fatia, Luhut: Saya Dibilang Penjahat, Itu Sangat Menyakitkan Hati
-
Datang ke Indonesia, Angel Di Maria Berpotensi Gabung Bali United, Persib, atau Persija Jakarta
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
Pilihan
Terkini
-
Tanggul Sungai Bremi Jebol, 300 KK di Pekalongan Terdampak Banjir
-
Prabowo Umumkan Indonesia Capai Swasembada Pangan 2025
-
Aksi Solidaritas untuk Venezuela di Kedubes Amerika
-
Dari Ejekan Jadi Rezeki, Patung Macan Putih Kediri Jadi Wisata Dadakan
-
Melihat Destinasi Wisata Konservasi Pesut Mahakam di Kaltim
-
Terima Suap Rp1,7 Miliar, Eks Direktur Pertamina Chrisna Damayanto Ditahan KPK
-
Banjir Rendam 120 Rumah dan 40 Hektare Sawah di Gorontalo
-
Potret Nadiem Makarim Jalani Sidang Perdana Kasus Korupsi Chromebook
-
Banjir Bandang Susulan, Bangunan TPA di Padang Pariaman Ambruk ke Sungai
-
Tim SAR Temukan Jenazah Pelatih Valencia FC Korban Kapal Tenggelam di Labuan Bajo