Suara.com - Tekanan darah tinggi atau hipertensi merupakan kondisi kesehatan berbahaya yang menekan dinding arteri Anda. Jika tak diobati, hipertensi bisa menyebabkan masalah serius seperti penyakit jantung, penyakit ginjal dan stroke.
Tetapi, tekanan darah tinggi bisa dikontrol dengan pola makan yang sehat. Anda bisa mengonsumsi makanan organik untuk mengatasi tekanan darah tinggi.
Residu pestisida telah dikaitkan dengan terosklerosis atau pengerasan pembuluh darah. Karena, residu pestisida merupakan polutan lingkungan yang tidak bisa terurai dengan baik begitu dicerna. Sehingga polutan ini akan menumpuk di tubuh semasa hidup.
Anda mungkin bisa mengurangi minum dan konsumsi makanan tertentu. Tetapi, usaha itu mungkin tidak cukup. Berikut ini 5 jenis makanan organik yang bisa menurunkan tekanan darah alami seperti dilansir oleh Organic Welcome.
1. Sayuran hijau
Tubuh selalu membutuhkan sodium untuk membantu memindahkan air keluar dan masuk sel kita. Tetapi, terlalu banyak natrium bisa menghambat kemampuan ginjal untuk membuang kelebihan air, sehingga meningkatkan tekanan darah.
Solusinya, pastikan Anda mengonsumsi banyak kalium untuk membantu mendukung fungsi ginjal. Dalam hal ini, konsumsi sayuran hijau adalah cara termudah mendapat lebih banyak potasium ketika ditambahkan ke dalam sandwich.
2. Bit merah
Biasanya orang mengonsumsi buah bit merah sebagai menu diet untuk menurunkan tekanan darah. Karena, bit merah mengandung nitric oxide, yakni senyawa yang mampu membuka pembuluh darah dan menurunkan tekanan darah.
Baca Juga: Corona Telah Jadi Pandemi, Apa Beda Pandemi, Wabah dan Epidemi?
Bahkan Anda bisa merasakan manfaatnya setelah 24 jam mengonsumsi buah bit merah. Jika Anda tidak suka mengonsumsinya secara langsung, Anda bisa mengemaskan sebagai minuman jus.
3. Pisang
Pisang mengandung 12 persen dari AKG untuk kalium, yang juga memiliki protein sehat, serat, magnesium, vitamin B6 dan C. Kalium dalam buah pisang bisa menurunkan natrium berlebih dalam tubuh.
Studi menunjukkan bahwa makan dua pisang per hari bisa menurunkan tekanan darah sebanyak 10 persen. Bahkan Anda bisa mengonsumsi pisang dalam bentuk yang sudah diiris dan dikeringkan.
4. Oatmeal
Oatmeal salah satu makanan yang tidak hanya bermanfaat sebagai menu diet, tetapi juga menurunkan tekanan darah tinggi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Jangan Tunggu Dewasa, Ajak Anak Pahami Aturan Lalu Lintas Sejak Sekarang!
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa
-
Timbangan Bukan Segalanya: Rahasia di Balik Tubuh Bugar Tanpa Obsesi Angka
-
Terobosan Baru Atasi Kebutaan: Obat Faricimab Kurangi Suntikan Mata Hingga 75%!
-
5 Pilihan Obat Batu Ginjal Berbahan Herbal, Aman untuk Kesehatan Ginjal dan Ampuh
-
Catat Prestasi, Tiga Tahun Beruntun REJURAN Indonesia Jadi Top Global Distributor
-
Mengenal UKA, Solusi Canggih Atasi Nyeri Lutut dengan Luka Minimal
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?
-
Sakit dan Trauma Akibat Infus Gagal? USG Jadi Solusi Aman Akses Pembuluh Darah!
-
Dokter Ungkap Fakta Mengejutkan soal Infertilitas Pria dan Solusinya