Suara.com - Ingin berolahraga dengan keluarga di rumah selama pandemi? Mungkin catur bisa menjadi salah satu pilihan.
Memang, catur tidak bikin berkeringat secara langsung tapi olahraga yang satu ini memiliki berbagai manfaat untuk kesehatan otak.
Mendorong Pertumbuhan Otak
Melansir dari Health Fitness Revolution, catur bisa menantang otak dan merangsang pertumbuhan dendrit yang mengirimkan sinyal dari sel neuron otak. Dengan lebih banyak dendrit, komunikasi saraf di dalam otak meningkat dan menjadi lebih cepat.
Melatih Kedua Sisi Otak
Sebuah penelitian di Jerman menunjukkan bahwa ketika pemain catur diminta untuk mengidentifikasi posisi catur dan bentuk geometris, kedua belahan otak kiri dan kanan menjadi sangat aktif.
Tingkatkan IQ
Satu studi ilmiah menunjukkan bahwa bermain permainan, salah satunya catur bisa meningkatkan IQ seseorang. Sebuah penelitian terhadap 4.000 siswa Venezuela menghasilkan peningkatan yang signifikan dalam skor IQ pada anak laki-laki dan perempuan setelah empat bulan belajar catur.
Membantu Mencegah Demensia
Baca Juga: Hari Olahraga Nasional, Yuk Ketahui 4 Manfaat Olahraga Populer Ini
Seiring bertambahnya usia, pelatihan otak menjadi semakin penting. Sebuah studi yang diterbitkan di The New England Journal of Medicine menemukan bahwa orang berusia di atas 75 tahun yang terlibat dalam permainan otak seperti catur lebih kecil kemungkinannya untuk mengembangkan demensia.
Mengoptimalkan Daya Ingat
Sebuah penelitian terhadap siswa kelas enam di Pennsylvania, Amerika Serikat menunjukkan bahwa anak-anak yang belum pernah bermain catur mengalami peningkatan daya ingat dan keterampilan verbal setelah berlatih catur.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
5 Obat Sakit Lutut Terbaik untuk Usia di Atas 50 Tahun, Harga Mulai Rp 13 Ribu
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial