Suara.com - Majelis Ulama Indonesia (MUI) memastikan vaksin Covid-19 halal dan boleh digunakan usai mendapat rekomendasi dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) menjadi berita kesehatan paling banyak dibaca.
Apa berita kesehatan terpopuler lainnya? Simak rangkumannya di bawah ini ya.
1. BPOM Kepada MUI: Vaksin Covid-19 Sinovac Tidak Mengandung Bahan Haram
Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) jalin koordinasi dengan Majelis Ulama Indonesia (MUI) terkait penetapan keamanan dan kehalalan vaksin Covid-19 Sinovac asal China. Kepada MUI, BPOM telah memastikan bahwa vaksin Sinovac tidak mengandung bahan haram.
"Saat bersama kami melakukan audit, jadi ada juga auditor dari MUI untuk aspek halal. Kami juga berikan data-data mutu dari vaksin Covid-19 yang menunjukan tidak ada proses atau adanya bahan-bahan yang mengandung yang tidak halal," kata Ketua Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Penny K. Lukito dalam konferensi pers virtual, Jumat (8/1/2021).
2. Kasus Baru Covid-19, Indonesia dan Malaysia Sama-Sama Pecah Rekor
Indonesia dan Malaysia sama-sama memecahkan rekor tertinggi kasus baru Covid-19 dalam sehari hari ini, Jumat (8/1/2020).
Dilansir Anadolu Agency, Indonesia melaporkan 10.617 kasus baru sehingga total kasus seluruhnya menjadi 808.340 orang.
Baca Juga: Selain Hukumnya Suci, Komisi Fatwa MUI Sebut Vaksin Sinovac Halal
3. Gercep! Menkes Budi Sebut Hadapi Virus Tak Usah Terlalu Ikuti Birokrasi
Varian baru virus corona yang kadung menyebar ke berbagai negara di belahan dunia memaksa Indonesia harus bertindak cepat agar tidak semakin kebobolan dan memicu ambruknya sistem kesehatan nasional.
Menteri Kesehatan Republik Indonesia (Menkes RI) Budi Gunadi Sadikin mengingatkan, dalam dalam menghadapi virus tidak perlu sangat terpaku pada birokrasi atau perizinan yang bisa memperlambat penanganan.
4. Berkaca dari Kalina Oktarani, Lebih Bahaya Covid-19 atau Pneumonia?
Tag
Berita Terkait
-
Waspada! Menkes Sebut Campak 18 Kali Lebih Menular dari COVID-19, KLB Mengancam Sejumlah Wilayah
-
Profil Carina Joe, Pahlawan Vaksin Covid-19 Raih Bintang Jasa Utama dari Presiden Prabowo
-
CEK FAKTA: Joe Biden Terserang Kanker Gara-gara Vaksin Covid-19, Benarkah?
-
Seorang Dokter di Inggris Coba Bunuh Pasangan Ibunya dengan Vaksin COVID-19 Palsu!
-
Pesta Seks Selama Pandemi dan Kebohongan Vaksin Covid-19, Dokter di New York Terancam Penjara!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
Tak Perlu ke Luar Negeri, Indonesia Punya Layanan Bedah Robotik Bertaraf Internasional
-
Hari Gizi Nasional: Mengingat Kembali Fondasi Kecil untuk Masa Depan Anak
-
Cara Kerja Gas Tawa (Nitrous Oxide) yang Ada Pada Whip Pink
-
Ibu Tenang, ASI Lancar: Kunci Menyusui Nyaman Sejak Hari Pertama
-
Kisah Desa Cibatok 1 Turunkan Stunting hingga 2,46%, Ibu Kurang Energi Bisa Lahirkan Bayi Normal
-
Waspada Penurunan Kognitif! Kenali Neumentix, 'Nootropik Alami' yang Dukung Memori Anda
-
Lompatan Layanan Kanker, Radioterapi Presisi Terbaru Hadir di Asia Tenggara
-
Fokus Turunkan Stunting, PERSAGI Dorong Edukasi Anak Sekolah tentang Pola Makan Bergizi
-
Bukan Mistis, Ini Rahasia di Balik Kejang Epilepsi: Gangguan Listrik Otak yang Sering Terabaikan
-
Ramadan dan Tubuh yang Beradaptasi: Mengapa Keluhan Kesehatan Selalu Datang di Awal Puasa?