Suara.com - Menyiapkan tunggangan, menjadi hal penting sebelum mudik. Tetapi ternyata soal yang satu ini tak bisa disama ratakan. Karena masalah yang dihadapi pada sebuah mobil saat mudik, sangat bergantung pada medan yang akan dilalui. Beda tujuan mudik, beda juga masalah yang akan dihadapi.
Masing-masing tujuan mudik memiliki kontur jalanan dan kondisi lingkungan serta ketersediaan bahan bakar yang berbeda-beda.
"Jadi masalah pada mobil pun akan berbeda tergantung dari tujuan mudiknya," kata Manager After Sales Service Dept. PT. KIA Mobil Indonesia, Hendra Kurniawan di Jakarta, Jumat (18/7).
Untuk daerah yang tinggi seperti Puncak, masalah yang sering dihadapi adalah kopling serta rem. "Karena penggunaan kopling dan rem lebih dominan," katanya.
Sedangkan untuk daerah Nagrek atau Cikampek, Hendra menyebut yang biasa dikeluhkan adalah mesin yang mulai tidak nyaman atau menggelitik.
Hal tersebut terjadi akibat penggunaan bahan bakar dengan kualitas yang tidak terlalu bagus. "Jadinya mesin menggelitik karena oktan bensinnya tidak bagus," katanya memberi saran. Untuk itu, siapkan mobil Anda sesuai dengan medan yang akan Anda lalui.
Jika memang menemukan masalah di jalan, jangan khawatir! Kerena untuk menghadapi libur Lebaran dan Mudik, sejumlah atpm termasuk KIA sudah menyediakan Pos Siaga dan Bengkel Jaga di jalur mudik mulai 21 Juli hingga 3 Agustus 2014.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Silsilah Keluarga Hesti Purwadinata yang Diancam usai Dukung Aurelie, Bukan Keturunan Sembarangan
-
Ini Penampakan Tato Bulu Aurelie Moeremans Bikinan Bobby, Penyesalan Terbesar hingga Jijik
-
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
-
Biodata dan Agama Hesti Purwadinata, Diancam usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Momen Aurelie Moeremans Hapus Tato Bikinan Bobby yang Membuatnya Gagal Ikut Puteri Indonesia
-
Cara Mencuci Sepatu Kanvas Putih, Kinclong seperti Pertama Beli
-
5 Sepatu Running Sekelas Asics Novablast Versi Murah, Cushion Nyaman dan Empuk
-
Urutan Hair Care untuk Menghilangkan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online