Suara.com - Kamu mungkin malas mengakuinya. Meskipun begitu, kenyataannya memang terdapat banyak hal yang bisa membuatmu teringat mantan. Hanya saja, itu tidak sama dengan rindu atau indikasi gagal move on yang lain. Kamu hanya mendadak ingat mantan.
Jadi apa yang bisa membuatmu ingat si mantan kalau bukan karena rindu? Dilansir dari Your Tango, inilah 4 alasan kamu mendadak ingat mantan.
BACA JUGA: 6 Tips Curi Hati Cowok Idaman
1. Kamu kesepian
Ini mungkin terdengar klasik. Namun, kesepian memang rawan membuat kita ingat mantan dan segala kenangan yang pernah dilalui bersama. Sebelumnya kamu terbiasa bertemu atau menghubungi dia saat memiliki masalah. Namun, semua itu berubah setelah kalian putus.
BACA JUGA: Rekomendasi Micellar Water Favorit untuk Kulit Berminyak
Jadi saat kesepian, kamu tiba-tiba ingat dia yang dulu pernah ada. Hanya saja, tidak lama kemudian kamu sadar kalau kamu lebih sering merasa kesepian saat masih berpacaran dengan dia.
Berita Terkait
-
Dua Tahun Cerai, Natasha Rizky Isyaratkan Move on dari Desta?
-
Sudah Move On dari Luka Lama? Ini 5 Tanda Kamu Benar-Benar Pulih!
-
Gus Miftah 'Sentil' Soal Kiai Dibully Gara-Gara Es Teh, Publik: Belum Move On?
-
6 Kebiasaan Sederhana untuk Move On Setelah Perceraian
-
Tragedi Cinta di Bandar Utama: Siswi 16 Tahun Ditusuk Teman karena Ditolak
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
3 Rangkaian Skincare Wajah Milik Denny Sumargo, Cocok untuk Pria Aktif
-
Youth Break the Boundaries Wrapped 2025: Setahun Merajut Kepemimpinan Global Anak Muda
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam: Tidak Lengket, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan
-
7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
-
7 Sepatu Trekking Lokal Mirip The North Face Ori, Kualitas Dunia Harga Merakyat
-
Cari Parfum Lokal yang Halal? Ini 5 Rekomendasi yang Wanginya Enak dan Tahan Lama
-
5 Sepatu Lokal Mirip Onitsuka Tiger Mexico 66 Ori, Harga Murah Mulai Rp100 Ribu