Suara.com - Belum lama ini, seorang turis sukses menjadi viral akibat insiden bersama beruang yang dialaminya saat sedang liburan.
Chad Morris, seorang lelaki asal Kentucky, awalnya hanya berniat untuk melihat beruang selagi berlibur di Gatlinburg, Tennessee.
Demi melihat beruang secara langsung, Morris pun mengunjungi Great Smoky Mountains National Park, Amerika Serikat.
Namun, seperti dilansir dari Travel and Leisure, Morris rupanya mendapat pengalaman lebih dari sekadar melihat beruang.
Bukan cuma bertemu, Morris sukses menangkap basah para beruang hitam itu tengah memanjat mobilnya!
Diceritakan, saat itu ada seekor beruang yang lebih dulu memanjat jendela mobilnya yang terbuka.
Tak lama kemudian, 2 ekor anak beruang lain menghampiri dan ikut masuk ke dalam mobil.
Di sisi lain, si induk beruang dikabarkan hanya melihat dari kejauhan sementara anak-anaknya bermain.
"Apa ini nyata... beritahu aku kami cuma dikerjai! Tiga anak beruang di mobilku dan si induk hanya melihat!!" tulis Chad Morris.
Baca Juga: Ditemukan Makam Zaman Batu dengan Cakar Beruang, Diduga Bekas Ritual
Untunglah, Morris tidak berusaha untuk mengusir beruang-beruang tersebut sehingga dirinya tidak diserang.
Meski begitu, Morris mendapati jika sebagian dari kursinya 'dicuri' oleh beruang-beruang itu saat mereka pergi.
Beruang di Great Smoky Mountains National Park diketahui memang kerap membuat ulah.
Sebelumnya, pernah ada beruang yang mencoba masuk ke bathtub. Ada pula yang mencuri pizza dari meja restoran.
Wah ada-ada saja ya beruang-beruang ini.
Berita Terkait
-
Harga Minyak Dunia Terguncang: Geopolitik AS, Iran dan Venezuela Jadi Penentu
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
Kenang-Kenangan Mengejutkan Si Beruang Kutub: Kritik Sunyi untuk Diktator
-
Fakta-fakta Penembakan Renee Good oleh Petugas ICE dan Gelombang Protes di AS
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
13 Produk Susu Formula Nestle untuk Bayi yang Ditarik dari 49 Negara akibat Racun Cereulide
-
Kronologi Perpisahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti, Diwarnai Isu KDRT
-
Kisah Cinta DJ Patricia Schuldtz dan Darma Mangkuluhur Anak Tommy Soeharto
-
Sunscreen untuk Usia 40 Tahun SPF Berapa? Ini 7 Rekomendasinya
-
Roby Tremonti Anak Siapa? Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
5 Serum Lokal yang Lebih Murah dari Estee Lauder, Anti Aging untuk Usia 50 Tahun
-
4 Lip Oil untuk Atasi Bibir Kering dan Pecah-Pecah, Aman untuk Lansia
-
Siapa Suami Aurelie Moeremans Sekarang? Ternyata Dokter 'Kretek' Terkenal di Amerika
-
Siapa Ibu Joshua Suherman? Disebut Jadi Penyelamat Aurelie Moeremans di Broken Strings
-
Silsilah Keluarga Hesti Purwadinata yang Diancam usai Dukung Aurelie, Bukan Keturunan Sembarangan