Suara.com - Seorang presenter yang terkenal dengan acara bincang-bincang pagi, Trisha Goddard mengaku tahu alasan sebenarnya mengapa Harry dan Meghan memutuskan untuk pindah ke Kanada.
Dalam sebuah wawancara dengan reporter Tom Steinfort, Trisha berkata tentang beberapa kemungkinan yang terjadi, di antaranya isu tentang rasisme.
"Ada sebuah narasi yang sudah ada jauh sebelum Meghan Markle, yang menggelegak ke permukaan. Ada cara untuk mengatakan hal-hal yang kamu tahu tentang, 'Mereka, eksotis'," ujar Trisha Goddard seperti dikutip dari Express.
Tak cuma itu, presenter ini juga berpikir, keputusan besar mereka dibuat oleh Pangeran Harry, bukan istrinya.
Trisha menyayangkan, betapa banyaknya asumsi yang datang pada Meghan Markle, sementara keputusan itu dibuat oleh suaminya. Trisha mengatakan hal ini sebagai kebencian terhadap wanita.
"Itu juga kebencian terhadap wanita. Jika saya bisa menggunakan istilah itu, 'dia dicambuk,' begitu mereka menyebutnya. Saya pikir itu rasisme. Saya pikir itu xenophobia," lanjutnya.
Dalam acara yang sama, feminis Germaine Greer justru melihat kasus ini dari sudut pandang yang berbeda. Ia berpikir jika cinta Meghan pada Pangeran Harry adalah palsu dan jika itu benar terjadi, ia sangat menyayangkannya.
"Yang bisa saya pikirkan adalah dia lebih baik jatuh cinta. Jika dia berpura-pura selama ini, oh nak, kesengsaraan apa ini?" ungkapnya.
Germaine juga mengaitkan hal ini dengan pernikahan Meghan Markle yang dinilai terlalu lekat dengan dunia hiburan nan glamor.
Baca Juga: Lebih Kuat dari Perkiraan, Ini Andil Carole Middleton bagi Kerajaan Inggris
"Pernikahan itu juga mengerikan, karena penuh dengan kepribadian showbiz, seolah-olah Megan hidup di dunia yang sepenuhnya buatan. Inti dari showbiz - itu tidak nyata, dan itu tidak akan mendukungmu," lanjutnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan
-
Sampo Metal Buat Apa? Produk Legendaris Khusus Hitamkan Uban Lansia
-
5 Rekomendasi Minyak Kemiri untuk Alis agar Tebal dan Halus, Wajib Dicoba!
-
5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
-
Cara Unik Mahsuri Perkenalkan Saus Sachet di Konser Kerlap Kerlip Festival 2025
-
5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
-
Kapan 1 Ramadhan 2026 Tanggal Berapa? Cek Tanggal Pasti Versi Muhammadiyah dan Pemerintah
-
5 Sepatu Lari Under Armour di Bawah Rp1 Juta, Diskon Jadi Lebih Hemat
-
5 Rekomendasi Cat Rambut yang Tidak Merusak Rambut: Aman, Mulai Rp10 Ribuan